Data dan Fakta Serie A: AS Roma vs Chievo
Serafin Unus Pasi | 21 Desember 2016 11:16
Bola.net - - Raksasa Serie A, AS Roma akan mencari obat penawar luka mereka di ajang Serie A. Mereka akan mengincar Chievo sebagai tumbal amarah mereka saat keduanya berjumpa di Stadio Olimpico pada hari Jumat dini hari nanti.
Pada laga ini, AS Roma masih menjadi tim yang lebih diunggulkan untuk memenangkan Giornata ke 18 ini. Hal ini dikarenakan status mereka sebagai tuan rumah ditambah dengan rekor mereka yang cemerlang saat berhadapan dengan Chievo sehingga tidak ada alasan bagi mereka untuk tidak meraih poin penuh pada laga ini
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana AS Roma mencoba untuk melampiaskan kekesalan mereka usai kalah dari Juventus, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk membaca beberapa data dan fakta berikut:
Chievo hanya menang dua kali dari 25 pertemuan terakhir mereka melawan AS Roma (M2 S11 K12)
AS Roma mencatatkan lima clean sheets dari enam pertemuan terakhir mereka melawan Chievo
Terakhir Kali Chievo Menang atas AS Roma di Olimpico Stadium terjadi pada bulan Maret 2013
Roma hanya kalah satu kali dari 12 laga kandang terakhir melawan Chievo (M8 S3 K1)
AS Roma hanya kebobolan satu gol dari 8 laga kandang terakhir melawan Chievo di ajang Serie A
Semenjak Musim 2016/2017, AS Roma selalu mencetak gol di laga kandang mereka di Serie A
AS Roma rata-rata memenangkan 61% duel udara mereka di ajang Serie A musim ini
Edin Dzeko merupakan pemain yang paling banyak melepaskan tembakan di Serie A musim ini (4,6 tembakan per pertandingan).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
LATEST UPDATE
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Chelsea vs Pafos FC: Estevao Willian Mengejar Rekor Mbappe, Reuni David Luiz
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:21
-
Man City Terpuruk di Bodo/Glimt, Guardiola Akui Segala Hal Berjalan Melawan Timnya
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:48
-
Setelah 12 Tahun, Ter Stegen Diam-Diam Tinggalkan Barcelona
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 12:17
-
Inter Babak Belur di Kandang, Arsenal Terlalu Kejam di Depan Gawang
Liga Champions 21 Januari 2026, 12:17
-
Panduan Membeli Tiket KLBB Festival 2026, Jangan Sampai Nyesel Nggak Nonton Raisa!
Lain Lain 21 Januari 2026, 11:58
-
Kode Keras Arne Slot: Mohamed Salah Siap Starter Lawan Marseille?!
Liga Champions 21 Januari 2026, 11:44
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



