Data dan Fakta Serie A: Fiorentina vs Juventus
Gia Yuda Pradana | 30 November 2018 14:32
Bola.net - - Peringkat 10 Fiorentina akan menjamu pemimpin klasemen Juventus pada giornata 14 Serie A 2018/19, Minggu (02/12). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Artemio Franchi ini.
Dalam laga kandangnya melawan Juventus di Serie A musim lalu, Fiorentina dipaksa menyerah 0-2. Gol-gol Juventus di laga itu dicetak oleh Federico Bernardeschi dan Gonzalo Higuain.
Fiorentina hanya menang sekali dalam sembilan laga terakhirnya melawan Juventus di Serie A (M1 S1 K7), yakni 2-1 di Artemio Franchi pada musim 2016/17.
Fiorentina hanya menang sekali dalam delapan laga terakhirnya di Serie A (M1 S5 K2).
Fiorentina selalu imbang dalam lima laga terakhirnya di Serie A.
Fiorentina belum terkalahkan dalam laga-laga kandangnya di Serie A musim ini (M4 S2 K0), sudah mencetak 14 gol dan baru kebobolan tiga.
Selalu tercipta maksimal dua gol dalam tujuh laga terakhir Fiorentina di Serie A.
Gol terbanyak untuk Fiorentina di Serie A 2018/19 sejauh ini: Marco Benassi (5).
Assist terbanyak untuk Fiorentina di Serie A 2018/19 sejauh ini: Cristiano Biraghi, Federico Chiesa (masing-masing 2).
Rekor Stefano Pioli vs Juventus: M0 S3 K13.
Rekor Massimiliano Allegri vs Fiorentina: M10 S4 K7.
Juventus tak terkalahkan dalam 34 dari 38 laga terakhirnya melawan Fiorentina di semua kompetisi.
Juventus belum terkalahkan di Serie A musim ini (M12 S1 K0), mencetak 28 gol dan baru kebobolan delapan.
Juventus selalu menang tanpa kebobolan dalam tiga laga terakhirnya di semua kompetisi: 2-0 vs AC Milan, 2-0 vs SPAL, 1-0 vs Valencia.
Juventus selalu menang dalam selalu mencetak minimal dua gol dalam enam laga tandang yang sudah mereka mainkan di Serie A musim ini.
Cristiano Ronaldo selalu menyumbang gol atau assist dalam enam penampilan terakhirnya untuk Juventus di semua kompetisi (5 gol, 2 assist).
Mario Mandzukic selalu mencetak satu gol dalam tiga penampilan terakhirnya untuk Juventus di semua kompetisi.
Gol terbanyak untuk Juventus di Serie A 2018/19 sejauh ini: Cristiano Ronaldo (9).
Assist terbanyak untuk Juventus di Serie A 2018/19 sejauh ini: Cristiano Ronaldo (5).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
-
Hasil Milan vs Lecce: Gol Perdana Fullkrug Antar Rossoneri Raih 3 Poin
Liga Italia 19 Januari 2026, 05:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Daftar Pebulu Tangkis Indonesia dan Hasil Drawing Indonesia Masters 2026
Bulu Tangkis 19 Januari 2026, 20:30
-
Jadwal Persib Bandung di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:22
-
Jadwal Lengkap BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 20:10
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26








