Data dan Fakta Serie A: Juventus vs Hellas Verona
Gia Yuda Pradana | 20 September 2019 15:32
Bola.net - Juara bertahan Juventus akan menjamu tim promosi Hellas Verona pada pekan ke-4 Serie A 2019/20, Sabtu (21/9/2019). Berikut beberapa data dan fakta yang melatarbelakangi pertandingan di Allianz Stadium ini.
Dalam laga kandang terakhirnya melawan Verona di Serie A, pada musim 2017/18, Juventus menang 2-1 lewat gol-gol Daniele Rugani dan Miralem Pjanic. Verona menipiskan selisih skor melalui Alessio Cerci.
Juventus memenangi 9 laga kandang terakhirnya melawan Verona di semua kompetisi.
Juventus selalu menang dalam 11 laga kandang terakhirnya melawan Verona di Serie A.
Juventus cuma kalah 1 kali dalam 12 laga terakhirnya melawan Verona di Serie A (M8 S3 K1), yakni dengan skor 1-2 di Marc'Antonio Bentegodi pada musim 2015/16.
Juventus belum pernah kalah dalam laga-laga kandangnya melawan Verona di Serie A (M24 S4 K0), mencetak 64 gol dan cuma hanya kebobolan 18.
Juventus selalu mencetak 2 gol atau lebih dalam 9 dari 11 laga kandang terakhirnya melawan Verona di Serie A.
Scroll terus ke bawah.
Statistik
Juventus di Serie A musim ini: Parma 0-1 Juventus; Juventus 4-3 Napoli; Fiorentina 0-0 Juventus.
Gol untuk Juventus di Serie A musim ini: Cristiano Ronaldo, Gonzalo Higuain, Danilo, Giorgio Chiellini (masing-masing 1).
Assist untuk Juventus di Serie A musim ini: Douglas Costa (2), Alex Sandro (1).
Verona di Serie A musim ini: Verona 1-1 Bologna; Lecce 0-1 Verona; Verona 0-1 AC Milan.
Gol untuk Verona di Serie A musim ini: Matteo Pessina, Miguel Veloso (masing-masing 1).
Assist untuk Verona di Serie A musim ini: Mattia Zaccagni (1).
Juventus cuma kalah 4 kali dalam 38 laga terakhirnya di Serie A.
Selalu tercipta maksimal 2 gol dalam 7 dari 8 laga terakhir Juventus di Serie A.
Selalu tercipta 2 gol atau lebih dalam 9 pertemuan terakhir Juventus dan Verona di Serie A.
Rekor Maurizio Sarri vs Verona: M8 S4 K2.
Rekor Maurizio Sarri vs Ivan Juric: M2 S1 K0.
Rekor Ivan Juric vs Juventus: M1 S1 K2.
Berikutnya: Brescia vs Juventus (Serie A, 25/9/2019); Verona vs Udinese (Serie A, 25/9/2019).
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19








