Diincar AC Milan, Chelsea Ogah Turunkan Harga Tiemoue Bakayoko
Serafin Unus Pasi | 9 September 2020 18:20
Bola.net - Klub Serie A, AC Milan menemui kendala untuk mengamankan jasa Tiemoue Bakayoko. Sang gelandang kabarnya tidak akan dijual murah oleh Chelsea di musim panas ini.
AC Milan saat ini tengah berbenah menjelang datangnya musim 2020/21. Rossonerri mulai mendatangkan beberapa pemain agar mereka lebih kompetitif musim depan.
Belakangan ada satu nama yang bakal merapat ke San Siro. Ia adalah gelandang milik Chelsea, Tiemoue Bakayoko.
Gazzetta Dello Sport mengklaim bahwa Milan mendapatkan kendala untuk merekrut Bakayoko. Karena sang gelandang tidak akan dijual murah di musim panas ini.
Simak situasi transfer Bakayoko selengkapnya di bawah ini.
Tidak Terpakai
Menurut laporan tersebut, Chelsea pada dasarnya tidak keberatan melepaskan Bakayoko ke San Siro.
Sang gelandang diberitakan tidak masuk dalam rencana Frank Lampard. Sehingga sang gelandang dipersilakan mencari klub baru di musim panas ini.
Namun Chelsea hanya ingin menjual Bakayoko secara permanen di musim panas ini.
Harga Tetap
Menurut laporan tersebut, Chelsea sudah menetapkan besaran mahar transfer Bakayoko.
Sang gelandang dijual di angka 30 juta Euro. Chelsea tidak mau menurunkan harga jual ini.
Sementara Milan dikabarkan hanya sanggup membayar 25 juta Euro untuk sang gelandang. Sehingga Milan tengah mencari akal untuk mendapatkan jasa Bakayoko.
Kontrak Menipis
Kontrak Bakayoko di Chelsea saat ini sudah mulai menipis.
Sang gelandang bisa meninggalkan Stamford Bridge sebagai free agent di tahun 2022 mendatang.
(Gazzetta Dello Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
LATEST UPDATE
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






