Diincar Juventus, AS Roma Ogah Jual Edin Dzeko
Serafin Unus Pasi | 8 September 2020 18:40
Bola.net - Rencana Juventus untuk mendatangkan Edin Dzeko di musim panas ini nampaknya akna menemui kegagalan. Sang striker tidak akan dijual oleh AS Roma di musim panas ini.
Juventus saat ini tengah membutuhkan striker baru. Pasalnya mereka akan berpisah dengan Gonzalo Higuain yang tidak masuk dalam rencana sang pelatih, Andrea Pirlo.
Pirlo diberitakan sudah menyusun daftar transfer yang ia inginkan di musim panas ini. Untuk posisi striker, ia ingin memboyong Edin Dzeko dari AS Roma.
Pirlo diberitakan menyukai gaya bermain striker asal Bosnia dan Herzegovina itu. Sehingga ia ingin manajemen Juventus segera menuntaskan transfernya.
Simak respon Roma terkait ketertarikan Juventus itu di bawah ini.
Tidak Dijual
CEO baru AS Roma, Guido Fienga menegaskan bahwa Juventus harus mencari striker lain.
Karena ia tidak berencana menjual Dzeko di bursa transfer musim panas ini.
"Edin adalah kapten AS Roma, dan ia akan berada di klub ini selama yang ia inginkan," buka Fienga yang dikutip Football Italia.
Pertahankan Pemain Terbaik
Fienga menilai Dzeko saat ini adalah salah satu pemain terbaik yang dimiliki AS Roma.
Jadi ia tidak mau timnya kehilangan salah satu pemain terbaik mereka di musim panas ini.
"Saya ingin Roma memiliki pelatih yang bagus dan skuat yang kuat. Sejak tahun lalu kami selalu mencoba mempertahankan para pemain terbaik kami." ujarnya.
Penawaran Juventus
Menurut gosip yang beredar, Juventus sudah melepaskan tawaran perdana untuk Dzeko.
Mereka akan membayar sekitar 10 juta Euro plus bonus untuk jasa sang striker.
(Football Italia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
-
Mikel Arteta Benarkan Wonderkid Arsenal Ini Segera Cabut dari Emirates Stadium
Liga Inggris 21 Januari 2026, 11:28
-
Ingin Cetak Sejarah Baru, Vinicius Junior Pastikan akan Bertahan di Real Madrid!
Liga Spanyol 21 Januari 2026, 11:07
LATEST UPDATE
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
-
Seri Ketiga Proliga 2026: Bandung bjb Tandamata Bidik Sapu Bersih di Rumah Sendiri
Voli 21 Januari 2026, 20:45
-
Live Streaming Newcastle vs PSV - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Marseille vs Liverpool - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Juventus vs Benfica - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Chelsea vs Pafos - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Slavia Praha vs Barcelona - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Atalanta vs Athletic Club - Link Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 21 Januari 2026, 20:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








