Diisukan Akan Tinggalkan Lazio, Begini Tanggapan Sergej Milinkovic-Savic
Serafin Unus Pasi | 1 Agustus 2018 15:45
Bola.net - - Gelandang Lazio, Sergej Milinkovic-Savic kembali memberikan tanggapan mengenai rumor masa depannya. Sang pemain menegaskan bahwa ia sepenuhnya akan bertahan di Lazio musim depan.
Pemain berusia 23 tahun ini memang namanya tengah naik daun di Serie A. Ia menjadi salah satu gelandang muda terbaik di mana ia menunjukan performa yang impresif bersama Lazio dalam dua tahun terakhir.
Sudah menjadi rahasia umum jika SMS banyak diminati oleh klub-klub top dunia. Nama-nama seperti Juventus dan Chelsea disebut menjadi dua tim yang paling getol mengejar jasanya pada musim panas ini.
Namun sang pemain membantah semua rumor itu dan menyebutkan bahwa ia akan bertahan. Tentu saja saya akan bertahan di sini [Lazio]! Memangnya kalian tidak lihat jika saya sudah kembali ke tim ini? ujarnya seperti yang dilansir Goal International
Meski bertekad untuk bertahan, SMS masih berpotensi meninggalkan Lazio pada musim panas ini. Mengapa demikian? Silahkah scroll berita ini ke bawah untuk mengetahui jawabannya.
Telat Datang

Sang pemain dijadwalkan kembali ke Lazio pada hari Senin (30/6) kemarin. Namun ia tidak muncul pada hari yang ditetapkan tersebut, sehingga memunculkan rumor bahwa ia akan pergi dari Lazio.
Namun sang pemain ternyata muncul di kota Roma pada hari Selasa (31/6) kemarin. Ia mengatakan bahwa ia terlambat datang karena ada keterlambatan penerbangan.
Bisa Pergi

Sebelumnya presiden Lazio, Claudio Lotito mengatakan bahwa mereka sebenarnya ingin mempertahankan SMS. Mereka percaya SMS bisa menjadi salah satu bintang masa depan Lazio.
Namun Lotito juga mengatakan bahwa sang pemain bisa dilepas jika ada tawaran yang besar masuk untuk gelandang 23 tahun tersebut.
Transfer Besar

TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





