Donnarumma Tak Terganggu Bandrol 170 Juta Euro
Editor Bolanet | 5 Oktober 2016 08:10
Sosok berusia 17 tahun sudah menjadi kiper utama Milan saat ini dan ia lantas dikaitkan dengan beberapa klub besar lainnya, di mana sang agen, Mino Raiola, mengklaim kliennya memiliki bandrol harga 170 juta euro.
Namun Donnarumma mengaku saat ini ia hanya fokus untuk mengembangkan potensinya di San Siro.
Raiola mengatakan saya berharga 170 juta euro - saya selalu mendengarkan pernyataannya. Angka tersebut tidak membuat saya terganggu. Saya terus berusaha untuk bersenang-senang, karena itulah inti dari pekerjaan ini, tutur Donnarumma pada Rai Sport.
Saya hanya memikirkan Milan dan bagaimana melakukan yang lebih baik untuk tim, dengan terus berlatih dan bermain dengan komitmen penuh. Setelah itu, kita lihat apa yang akan terjadi nanti. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Leao Bersinar, Modric Tersenyum: Hubungan Baru yang Bikin AC Milan Makin Menakutkan
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:19 -
4 Gol, 4 Assist: Nico Paz Sedang Memasak di Serie A!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 12:34 -
Allegri si 'Tukang Rem' Euforia
Liga Italia 20 Oktober 2025, 10:00
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04