Dybala Siap Patuhi Instruksi Allegri Untuk Hemat Energi
Dimas Ardi Prasetya | 21 November 2017 20:49
Bola.net - - Penyerang Juventus Paulo Dybala mengatakan ia akan mencoba membenahi cara mainnya agar tidak buang-buang energi, seperti yang diinstruktikan oleh Massimiliano Allegri.
Dybala adalah tiper penyerang yang sangat mobile. Ia akan menjelajahi area pertahanan lawan demi mencari celah untuk bisa mencetak gol ataupun memberikan assist. Ia juga tak akan segan untuk turun membantu timnya bertahan.
Akan tetapi, gaya main pemain asal Argentina itu mendapatkan sedikit koreksi dari Allegri. Eks pelatih AC Milan itu berharap Dybala bisa mengubah gaya mainnya hingga jadi lebih efektif, demi menghemat energinya.
Ia masih bisa terus berkembang. Ia banyak berubah secara fisik. Ia harus belajar bagaimana cara menghadapi pertandingan, mengingat ia mungkin takkan punya banyak energi di tiap pertandingan, ucap Allegri bulan lalu.
Dybala pun menyatakan siap untuk mengikuti arahan pelatih berusia 50 tahun tersebut. Namun ia tak menjamin akan bisa selalu melakukannya di tiap pertandingan.
Saya harus memastikan tidak menguras tenaga saya, berlari tanpa alasan atau ingin menggiring bola melewati tiga atau empat pemain langsung, ujarnya pada France Football.
Ini juga tergantung bagaimana pertandingan berlangsung. Kadang kala kita membuat diri kita kelelahan saat bertahan, cetus Dybala.
Kami bermain dengan dalam dan sesudahnya kami harus menempuh jarak 80 meter untuk mencapai gawang lawan, maka saya kehilangan kemampuan untuk berpikir jernih, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Direktur Juventus Mendarat di Istanbul untuk Negosiasi Transfer Striker Fenerbahce
Liga Italia 23 Januari 2026, 00:36
-
Peluang Wakil Italia di Liga Champions: 3 Tim Cukup Aman, Napoli Paling Berat
Liga Champions 22 Januari 2026, 17:31
-
Kabar Baik Juventus! MU Mundur dari Perburuan Jasa Jean-Philippe Mateta
Liga Inggris 22 Januari 2026, 16:36
-
Bawa Juventus Kalahkan Benfica, Khephren Thuram: Semoga Kami Bisa Juara!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:25
-
Juventus Bekuk Benfica, Luciano Spalletti: Kami Memang Layak Menang!
Liga Champions 22 Januari 2026, 10:17
LATEST UPDATE
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
-
Prediksi Bayern vs Augsburg 24 Januari 2026
Bundesliga 23 Januari 2026, 18:01
-
Gelandang Timnas Jerman Ini jadi Kandidat Suksesor Casemiro di MU?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:30
-
Baru Lima Bulan Bersama, Alejandro Garnacho Mau Cabut dari Chelsea?
Liga Inggris 23 Januari 2026, 17:20
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




