Gargano Gembira Bisa Gabung Inter
Editor Bolanet | 23 Agustus 2012 02:59
Gargano akan bergabung dengan Inter sebagai pemain pinjaman dari . Inter memiliki opsi untuk membeli Gargano secara permanen di akhir masa peminjamannya nanti.
Inter diperkirakan harus membayar 1,25 juta euro untuk meminjam Gargano. Kedatangan Gargano tak berselang jauh dari pertukaran antara Giampaolo Pazzini dan Antonio Cassano. Gargano sendiri sudah tak sabar ingin bermain bersama rekan-rekan barunya.
Saya pindah ke klub hebat. Inter sudah mengincar saya selama beberapa lama, saya hanya ingin membalas kepercayaan itu. Semua orang harus bermain dengan kemampuan terbaik setiap saat. Cassano adalah seorang pemenang dan memiliki kepribadian hebat, ujar Gargano kepada Sky Sports Italia.
Meski meninggalkan Napoli, Gargano mengaku tak akan pernah melupakan Partenopei. Dia mengatakan bahwa hatinya hanya akan dimiliki oleh Napoli, terutama karena anak-anaknya lahir di kota itu. (sky/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Napoli vs Sassuolo 18 Januari 2026
Liga Italia 17 Januari 2026, 00:00
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 16 Januari 2026, 09:56
-
Laris Manis! 3 Klub Top Italia Berminat Angkut Harry Maguire
Liga Inggris 15 Januari 2026, 12:52
-
Imbang Tanpa Gol Lawan Parma, Napoli Disebut Kehilangan Ketajaman
Liga Italia 15 Januari 2026, 10:00
-
Hasil Napoli vs Parma: Gol McTominay Dianulir, Parma Pulang Rebut Poin
Liga Italia 15 Januari 2026, 03:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Bayern vs Union Saint-Gilloise 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:28
-
Prediksi Atalanta vs Athletic Club 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 22:24
-
Prediksi Qarabag FK vs Eintracht Frankfurt 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:09
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Villarreal vs Ajax: Jaminan Gol dalam Laga yang Berpotensi Berjalan Terbuka
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:55
-
Prediksi Galatasaray vs Atletico Madrid 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:49
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Update Transfer Resmi 18 Klub BRI Super League pada Januari 2026
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 20:14
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
-
Sporting vs PSG: Tamu yang Sangat Berbahaya
Liga Champions 20 Januari 2026, 19:58
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





