'Guardiola ke Milan? Bisa Saja!'
Editor Bolanet | 13 Oktober 2012 17:30
Mantan pelatih itu mengumumkan pengunduran dirinya setelah empat tahun menukangi Lionel Messi CS. Kini rumor kepindahannya ke Rossoneri semakin santer.
Meski asisten presiden AC Milan, Adriano Galliani mengatakan bahwa berita itu sebatas rumor, namun sang agen membocorkan sedikit pertemuannya dengan pihak dari AC Milan.
Tidak benar jika Pep menolak bergabung bersama AC Milan, saya sering membicarakan hal ini dengan beberapa petinggi klub dan saya bisa meyakinkan anda bahwa klien kami tidak pernah menolak tawaran dari Milan. ujar Josep Maria Orobitg kepada situs tuttomercatoweb.
Pep cuma ingin menikmati masa cuti panjangnya dan meminggirkan dahulu kabar-kabar mengenai dirinya. Guardiola ke Milan? Hal ini bisa saja terjadi, namun saat ini bukanlah watu yang tepat untuk membicarakan hal itu. imbuh agen Guardiola.[initial]
Liga Eropa Lain - PSG Ikut Kejar Neymar
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Real Sociedad vs Barcelona: Barca Keok, Fermin Lopez Tertawakan Keputusan Wasit
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 19:11
-
Barcelona Kantongi 2 Calon Pelatih Pengganti Hansi Flick, Salah Satunya Arteta
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 15:31
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:52
-
Man City Main di Lapangan Sintetis dan Beku, Pep Guardiola: Dilarang Cengeng!
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:49
-
Jadwal Lengkap Indonesia Masters 2026, 20-25 Januari 2026
Bulu Tangkis 20 Januari 2026, 08:45
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Emil Audero Cleansheet, Aksi Heroik Gagalkan Kemenangan Verona
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26










