Heinze Senang Bisa Kembali ke Argentina
Editor Bolanet | 14 Agustus 2012 16:01
pulang kampung setelah sepakat mengakhiri kontraknya dengan AS Roma. Bek berusia 34 tahun ini memiliki catatan bagus bersama Newell’s Old Boys sebelum hengkang ke Spanyol memperkuat Valladolid saat masih remaja.
Sudah sejak lama sejak saya berada di sini, semuanya berubah. Saya seperti seseorang yang pulang kembali setelah 15 tahun lamanya, ucap Heinze kepada reporter.
Heinze juga memberikan pujian kepada pelatih barunya, Gerardo Martino yang disebutnya alasan utama keputusannya kembali ke Rosario.
Saya memutuskan untuk datang ke sini setelah berbicara dengan orang yang tepat, Martino. Maxi Rodriguez dan saya datang ke sini karena menginginkannya. Itu menunjukkan ada kebanggaan bisa mengenakan jersey kebesaran ini, pungkas Heinze. (gl/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Roma Bersama Gasperini Mengejar Puncak Klasemen Serie A
Liga Italia 30 Oktober 2025, 10:08
-
Hasil AS Roma vs Parma: Serigala Ibukota Tempel Napoli di Puncak Klasemen Serie A!
Liga Italia 30 Oktober 2025, 03:02
-
Kutukan Olimpico: Bisakah Parma Akhiri Puasa Kemenangan di Markas Roma?
Liga Italia 29 Oktober 2025, 14:32
-
Prediksi AS Roma vs Parma 30 Oktober 2025
Liga Italia 28 Oktober 2025, 10:24
LATEST UPDATE
-
Klasemen Pembalap JuniorGP 2025, Veda Ega Pratama di Peringkat Berapa?
Otomotif 2 November 2025, 17:44
-
Hasil Race 1 JuniorGP Catalunya 2025: Veda Ega Pratama Tembus 6 Besar, Jesus Rios menang
Otomotif 2 November 2025, 17:38
-
Jadwal Live Streaming Babak Final Hylo Open 2025 di Vidio Hari Ini, 2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:12
-
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di Hylo Open 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Jadwal Lengkap Pertandingan Hylo Open 2025, 28 Oktober-2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Link Live Streaming Pertandingan Hylo Open 2025 di Vidio, 28 Oktober-2 November 2025
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Jadwal Lengkap Turnamen BWF 2025, Jangan Lupa Dukung Pebulu Tangkis Indonesia Ya!
Bulu Tangkis 2 November 2025, 17:07
-
Arsenal Tidak Punya Titik Lemah?
Liga Inggris 2 November 2025, 16:38
-
Jadwal Live Streaming Babak Final Livoli Divisi 1 2025 Hari Ini di MOJI, 2 November 2025
Voli 2 November 2025, 16:18
-
Jadwal, Hasil Lengkap, dan Klasemen Livoli Divisi 1 2025
Voli 2 November 2025, 16:15
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36






