Inilah Kontrak Yang Ditawarkan United pada Mertens
Asad Arifin | 23 April 2017 17:45
Bola.net - - Manchester United dilaporkan telah melakukan manuver untuk bisa mendapatkan penyerang , Dries Mertens. Klub Premier League disebut sudah memberikan tawaran kontrak personal kepada Mertens.
Mertens saat ini masih belum meneken kontrak baru dengan Napoli. Padahal, kontraknya bersama dengan Il Partenopei kadaluarsa pada Juni tahun 2018. Kondisi ini membuat peluang Mertens untuk pindah sangat terbuka.
Sejak bulan Januari, nama Mertens pun mulai dikaitkan dengan Manchester United.
Menurut La Republica, baru-baru ini kubu United semakin intensif dalam mendekati Mertens. Tawaran nilai kontrak pun mulai disodorkan kepada penyerang berusia 29 tahun tersebut.
United akan memberikan kontrak senilai 4,5 juta per musim kepada Mertens agar bersedia pindah. Sementara itu, sebagai mahar transfer untuk Napoli, United akan menyediakan dana senilai 30 juta euro sebagai penebusan.
Mertens musim ini bermain cukup gemilang untuk Napoli. Pemain internasional Belgia sudah mencetak 27 gol dan 12 assists dari 40 pertandingan yang ia mainkan di semua kompetisi bersama Napoli.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Copenhagen vs Napoli: Panggung Istimewa bagi Rasmus Hojlund
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:17
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
LATEST UPDATE
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06




