Inter Milan Ramaikan Perburuan Sanchez
Serafin Unus Pasi | 8 Juli 2017 09:30
Bola.net - - Raksasa Serie A, Inter Milan ingin memperkuat lini serang mereka musim ini. Kubu La Beneamata dikabarkan mengincar jasa Winger Arsenal, Alexis Sanchez pada musim panas ini.
Selama satu tahun terakhir spekulasi mengenai masa depan Alexis Sanchez memang banyak beredar. Ia disebut tidak bahagia di Arsenal sehingga ia dikabarkan ingin meninggalkan Emirates Stadium musim depan.
Spekulasi kepergian Sanchez dari Arsenal semakin menguat setelah sang pemain menolak untuk memperpanjang kontraknya. Padahal sisa kontraknya di London Utara ini hanya tinggal satu musim lagi.
Menurut laporan Gazzetta Dello Sport, kubu Inter Milan siap untuk memburu Sanchez pada bursa transfer kali ini. Mereka disebut siap merayu Sanchez agar kembali berkarir di Serie A musim depan.
Inter Milan bukan satu-satunya peminat Sanchez pada bursa transfer kali ini. Mereka harus berhadapan dengan Bayern Munchen dan Manchester City yang sama-sama meminati bintang Timnas Chile tersebut.
Namun Inter dikabarkan pede bisa mendapatkan tanda tangan pemain 28 tahun tersebut. Pasalnya mereka berani membayar gaji selangit yang dituntut Sanchez berkat sokongan investor kaya raya mereka dari Tiongkok.
Baca Juga:
- Dilepas Inter, Andreolli Resmi Berseragam Cagliari
- Milan Skriniar Ikat Kontrak Lima Tahun Dengan Inter Milan
- Zanetti Bicara Soal Di Maria dan Rencana Transfer Inter Milan
- Inter Milan Konfirmasi Perekrutan Skriniar
- Agen Gabigol Segera Adakan Pertemuan Dengan Spalletti
- Zenit Ingin Bajak Dua Pemain Inter Ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





