Inter Milan Redam Spekulasi Transfer Luka Modric
Asad Arifin | 13 Agustus 2018 18:42
- Pelatih Inter Milan, Luciano Spalletti, mengakui peluang timnya untuk memboyong Luka Modric dari Real Madrid cukup tipis. Tapi, jika Modric bergabung, maka Spalletti akan sangat bersemangat.
Modric memang santer dikabarkan bakal pindah ke Inter Milan pada musim panas 2018. Modric berniat mencari tantangan baru bersama dengan Inter, selain dorongan dari istrinya untuk pindah.
Selain itu, Modric juga melirik Serie A untuk menjadi labuhan baru karirnya setelah melihat kepindahan Cristiano Ronaldo ke Juventus.
Namun, disaat rumor kepindahan Modric ke Inter berhembus kencang, pihak Inter justru tidak yakin. Spalletti merasa Madrid tidak akan melepas pemain yang sudah memberikan empat gelar juara Liga Champions tersebut.
Pesimisme Spalletti

Pasca tampil heroik di Piala Dunia 2018 bersama Kroasia, Modric memang disebut akan pindah. Tapi, Madrid tak melepas pemain 32 tahun. Bahkan, ada pertemuan khusus antara Modric dengan Florentino Perez untuk membahas masa depan sang pemain.
Modric? Saya tidak tahu apa yang akan terjadi dengannya. Kemungkinan dia akan bertahan di Madrid hingga akhir musim karena mereka masih sangat mengandalkan pemain hebat seperti Modric, buka Spalletti.
Saya merasa itulah yang akan terjadi tapi kami akan menjadi lebih kuat jika Modric bergabung, tegas mantan pelatih AS Roma.
Bangga Dikaitkan dengan Modric

Spalletti senang Inter dikaitkan dengan pemain level atas seperti Modric. Hal itu menjadi pertanda jika Inter kini diperhitungkan lagi sebagai klub papan atas Eropa. Dia yakin, Modric penting untuk Inter.
Saya senang ada pemain berkualitas seperti Modric dikabarkan tertarik pada Inter. Kami merasa bangga dan itu akan sangat penting bagi klub, tutup Spalletti.
Video Menarik

(sky/asa)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
-
Real Madrid vs Monaco: Statistik Gol Mbappe Jadi Ancaman Nyata buat Mantan Klubnya
Liga Champions 20 Januari 2026, 21:04
-
Madrid vs Monaco: Ujian Arbeloa, Reuni Mbappe, dan Angkernya Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 20:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
-
Hasil Villarreal vs Ajax: Kapal Selam Kuning Karam Lebih Dini
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:27
-
Sporting CP vs PSG: Les Parisiens Jatuh di Lisbon
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:19
-
Hasil Olympiakos vs Leverkusen: Wakil Yunani Buka Peluang Lolos ke Play-off
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:17
-
Hasil Tottenham vs Dortmund: Spurs Jaga Rekor Kandang Sempurna di Liga Champions
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:11
-
Hasil Inter vs Arsenal: Meriam London Hancurkan Nerazzurri di Giuseppe Meazza
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06



