Inter Sedang Tawar Casemiro Dari Sao Paolo
Editor Bolanet | 20 Juni 2011 09:40Kabarnya kubu La Beneamata sedang menyodorkan tawaran senilai 8 Juta Euro (sekitar 96 Miliar Rupiah) kepada Sao Paolo untuk diijinkan memboyong bintang mereka, .
Menurut laporan Mediaset sejumlah buruan tetap dikerjakan negosiasinya meski pelatih baru belum datang ke Giuseppe Meazza untuk mengisi kekosongan yang ditinggalkan .
Casemiro adalah pemuda asal Brazil yang berposisi sebagai gelandang jangkar milik Sao Paolo, diprediksi banyak media sebagai bintang Samba masa depan.
Bocah yang baru berusia 18 tahun tersebut jelas disemati label wonderkid, selain sebagai jangkar ia juga sanggup menjadi gelandang serang.
Casemiro berhasil mencuri perhatian sejumlah pencari bakat di Liga Brasil, dirinya padahal baru satu musim dipromosikan ke tim senior untuk menggantikan yang musim panas kemarin hijrah ke .
Sementara itu untuk alternatif lain pos gelandang angkut air yang sedang dibutuhkan Nerazzurri adalah Ever Banega dari . Sementara Sulley Ali Muntari sepertinya akan segera dijual ke . [initial]
LIGA ITALIA - Mihajlovic Tolak Tangani Inter (foti/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Prediksi Olympiakos vs PSV Eindhoven 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:57
-
Klaim DBD Tembus 166.000 Kasus, BPJS Kesehatan Tegaskan Biaya Ditanggung Penuh Tanpa Plafon
News 3 November 2025, 14:51
-
Kylian Mbappe Terus Bikin Gol, Lewati Rekor Thierry Henry
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:48
-
Cristiano Ronaldo Catat Rekor Baru di Al Nassr Setelah Cetak Brace Lawan Al Feiha
Asia 3 November 2025, 14:41
-
Lamine Yamal Dekati Rekor Gol Kylian Mbappe Setelah Bersinar Lawan Elche
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:30
-
Panduan Cerdas Beli Jersey Bola: Jangan Cuma Lihat Harga!
Lain Lain 3 November 2025, 14:27
-
Jangan Harap Gaji Vinicius Bisa Setara Mbappe
Liga Spanyol 3 November 2025, 14:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs AS Monaco 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 14:05
-
Prediksi Tottenham vs FC Copenhagen 5 November 2025
Liga Champions 3 November 2025, 13:39
-
Guardiola Sebut Haaland Sudah Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 3 November 2025, 13:26
-
Jadwal Live Streaming Formula 1 Brasil 2025 di Vidio, 7-10 November 2025
Otomotif 3 November 2025, 13:01
-
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 3 November 2025, 13:01
LATEST EDITORIAL
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17
-
6 Alasan Mengapa Manchester United Bisa Jadi Penantang Gelar Premier League Musim Ini
Editorial 29 Oktober 2025, 14:06
-
Arne Slot di Ujung Tanduk? 5 Pelatih Premier League yang Terancam Dipecat
Editorial 28 Oktober 2025, 14:36



