Inter Tak Akan Belanja Sampai Erick Thohir Kucurkan Dana
Editor Bolanet | 23 Juli 2013 23:01
Selama ini negosiasi antara pemilik Inter Massimo Moratti dengan Thohir berjalan cukup rumit. Thohir ingin membeli prosentase saham yang lebih besar dari yang hendak dilepas oleh Moratti.
Jurnalis terpercaya Italia Alfredo Pedulla mengklaim bahwa proses itu nampaknya sudah menemui titik terang. Pasalnya, Inter kini sudah menghentikan semua aktivitas belanja pemain hingga Thohir datang.
Sempat dikabarkan bahwa Thohir dan Moratti sudah sepakat untuk melakukan transaksi 75 persen saham Inter. kabarnya, Thohir harus membayar 300 juta euro untuk mendapatkan dua per tiga kepemilikan La Beneamata.
Jika memang Thohir sukses membeli Inter sebelum jendela transfer ditutup, Inter akan segera belanja lagi. Pemain yang akan dibeli adalah Radja Nainggolan dari , Aleksandar Dragovic dari dan dan Sao Paulo. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Erick Thohir Lepas Timnas Indonesia U-17 ke Piala Dunia U-17 2025, TC Dulu di Dubai
Tim Nasional 16 Oktober 2025, 09:36
LATEST UPDATE
-
Raja Spanyol! Arsenal Cetak Sejarah di Liga Champions Usai Gilas Atletico Madrid
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:20 -
Filosofi Chivu di Inter: Benahi Mental Tim Senior, Lalu 'Lemparkan' Pemain Muda!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Bayer Leverkusen vs PSG: Nuno Mendes
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:50 -
Man of the Match Villarreal vs Manchester City: Savinho
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:45 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04