Jadwal Siaran Langsung Serie A di RCTI Pekan Ini, 5-7 Maret 2022
Asad Arifin | 4 Maret 2022 08:27
Bola.net - Jadwal siaran langsung Serie A 2021/2022 di RCTI pekan ini, 5-7 Maret 2022. Siaran langsung Liga Italia di RCTI pekan ini salah satunya adalah laga Napoli vs AC Milan.
Pertandingan Serie A yang disiarkan di beIN Sport juga bisa disaksikan secara live streaming di Vidio.
Napoli akan menjamu AC Milan pada pekan ke-28 Serie A, Senin (7/3/2022) di Stadion Diego Armando Maradona. Laga Napoli vs AC Milan akan disiarkan langsung RCTI mulai pukul 02.45 dini hari WIB.
Napoli dan AC Milan --juga Inter Milan-- kini bersaing untuk gelar scudetto. Napoli, performa Napoli tak cukup meyakinkan. Napoli hanya sekali menang pada lima laga terakhirnya. Kemenangan didapat dari markas Lazio akhir pekan lalu.
Sementara, Milan yang kini berada di puncak klasemen Serie A juga tengah limbung. Rossoneri selalu imbang pada tiga laga terakhir. Milan masih harus berhadapan dengan inkonsistensi dan cedera beberapa pemain kunci.
Cagliari Menjamu Lazio

Lazio harus menjalani lawatan ke Stadion Unipol Domus, markas Cagliari, pada pekan ke-28 Serie A. Laga yang dimainkan hari Minggu (6/3/2022) mulai pukul 02.45 dini hari WIB ini akan disiarkan langsung RCTI.
Cagliari baru saja terlepas dari zona degradasi. Saat ini, mereka berada di posisi ke-17 dengan raihan 25 poin. Cagliari unggul tiga poin dari Venzia yang ada di zona merah. Cagliari tak pernah kalah pada lima laga terakhir.
Sementara, Lazio yang berada di posisi ke-7 klasemen dengan 43 poin kini justru tengah limbung. Pasukan Maurizio Sarri tengah krisis. Empat laga beruntun di semua ajang dilalui Lazio tanpa meraih kemenangan dan selalu kebobolan.
Simak jadwal lengkap siaran langsung Serie A di bawah ini ya Bolaneters.
Siaran Langsung Serie A di RCTI
Minggu, 6 Maret 2022
- 02.45 WIB: Cagliari vs Lazio (RCTI)
Senin, 7 Maret 2022
- 02.45 WIB: Napoli vs AC Milan (RCTI)
Simak jadwal lengkap siaran langsung pekan ke-28 Serie A di bawah ini ya Bolaneters:
Sabtu, 5 Maret 2022
02.45 WIB: Salernitana vs Inter Milan (beIN Sports 3)
21.00 WIB: Udinese vs Sampdoria (beIN Sports 3)
Minggu, 6 Maret 2022
00.00 WIB: AS Roma vs Atalanta (beIN Sports 3)
02.45 WIB: Cagliari vs Lazio (RCTI dan beIN Sports 3)
18.30 WIB: Genoa vs Empoli (beIN Sports 3)
21.00 WIB: Fiorentina vs Hellas Verona (beIN Sports 3)
21.00 WIB: Bologna vs Torino (beIN Sports Connect)
21.00 WIB: Venezia vs Sassuolo (beIN Sports Connect)
Senin, 7 Maret 2022
00.00 WIB: Juventus vs Spezia (beIN Sports 3)
02.45 WIB: Napoli vs AC Milan (RCTI dan beIN Sports 3)
DISCLAIMER: Jadwal pertandingan dan siaran langsung dapat berubah sewaktu-waktu.
Klasemen Serie A
Top Skor Serie A
20 gol - Dusan Vlahovic [Fiorentina/Juventus]
19 gol - Ciro Immobile [Lazio]
15 gol - Giovanni Simeone [Hellas Verona]
12 gol - Tammy Abraham [AS Roma]
11 gol - Lautaro Martinez [Inter Milan]
10 gol - Domenico Berardi [Sassuolo], Joao Pedro [Cagliari], Edin Dzeko [Inter Milan], Gianluca Scamacca [Sassuolo], Antonin Barak (Hellas Verona)
Baca Ini Juga ya Bolaneters:
- Prediksi Stam Soal De Ligt: Bakal Jadi yang Terbaik di Dunia!
- Juventus Konfirmasikan Bakal Segera Gelar Negosiasi Kontrak Dengan Dybala
- Usaha Milan Berhasil, Botman Tolak Newcastle Demi Pindah ke San Siro
- AC Milan Benarkan Barcelona Ingin Angkut Franck Kessie
- Parah! Jose Mourinho Dikhianati oleh Wonderkid AS Roma
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
LATEST UPDATE
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi PAOK vs Real Betis 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Fenerbahce vs Aston Villa 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
-
Bayangan Starting XI Timnas Indonesia di FIFA Series 2026: Ujian Awal John Herdman
Tim Nasional 21 Januari 2026, 20:56
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







