Jovetic dan Icardi Tumbangkan Bilbao
Editor Bolanet | 9 Agustus 2015 04:45
Jovetic, yang baru direkrut dari Manchester City, membawa Inter unggul di menit 27 dengan finishing dari dalam kotak penalti. Kemenangan Inter ditegaskan oleh Icardi, yang sukses menanduk masuk bola crossing Yuto Nagatomo dari sektor kanan pada menit 84.
Kemenangan ini menjadi angin segar bagi Inter, yang kalah beruntun tanpa bisa mencetak gol dalam empat laga pramusim mereka sebelumnya.
Hasil laga pramusim Inter:
Inter 4-3 Stuttgart Kickers
Inter 4-2 Carpi
Inter 0-1 Bayern Munchen
AC Milan 1-0 Inter
Inter 0-3 Real Madrid
Galatasaray 1-0 Inter
Inter 2-0 Bilbao.
Handanovic (Carrizo 67); Santon (Ranocchia 46), Murillo (Manaj 67), Miranda (Nagatomo 61), Juan Jesus; Guarin (Palacio 46), Medel (Dimarco 61), Gnoukouri; Kovacic; Jovetic (Montoya 61), Icardi.
Iraizoz, Boveda, Aurtenetxe, Etxeita (Iriondo 46), Gurpegui, Elustondo, Undabarrena, Ibai, Unai Lopez (Galarreta 78), Lekue, Guillermo. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
LATEST UPDATE
-
Diterpa Banyak Rumor, Pecco Bagnaia Santai Saja Soal Kontrak Ducati di MotoGP 2027
Otomotif 20 Januari 2026, 13:11
-
Alfeandra Dewangga Siap Bawa Persib Cetak Sejarah Juara 3 Kali Berturut-turut
Bola Indonesia 20 Januari 2026, 12:30
-
Conte Puji Hojlund Setinggi Langit, Tapi Emosi Jiwa Soal Jadwal Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 12:11
-
Daftar Transfer Resmi Premier League Januari 2026
Liga Inggris 20 Januari 2026, 12:09
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
LATEST EDITORIAL
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19








