Juventus Seri Teroooss, Tuan Rumah Kok Digempur
Richard Andreas | 7 Januari 2022 08:00
Bola.net - Juventus hanya bisa bermain imbang 1-1 kala meladeni Napoli dalam duel pekan ke-20 Serie A 2021/22, Allianz Stadium, Jumat (7/1/2022).
Skuad Massimiliano Allegri memulai laga dengan inisiatif serangan, tapi Napoli justru mencetak gol kejutan lewat Dries Mertens (23'). Skuad Juve sempat kelimpungan usai kebobolan.
Barulah di babak kedua Juve bisa menyamakan kedudukan melalui aksi Federico Chiesa (54'). Setelahnya Juve mendapatkan momentum, tapi tidak ada gol tambahan.
Hasil ini tampak sangat mengecewakan bagi fans Juventus. Napoli kehilangan banyak pemain, seharusnya Juve bisa memanfaatkannya untuk mendominasi permainan.
Imbang di laga pertama tahun baru bisa jadi indikasi Juve bakal kesulitan di sisa musim. Lalu bagaimana keluhan fans Juventus di media sosial? Scroll ke bawah yuk, Bolaneters!
Seri terus deh
Tuan rumah kok digempur
Allegri masih mau push kok
Lumayan ada gregetnya
Wajib menang lawan Atalanta
Gak usah cari-cari alasan
Medioker banget nih Juve
Ini bukan tim!
Striker lebih ngotot daripada gelandang
Cari striker yang oke dong
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




