Kaka Senang Milan Kembali Meraih Kemenangan
Editor Bolanet | 24 Februari 2014 23:50
Gol dari Adel Taarabt dan Adil Rami memastikan Rossoneri pulang dengan tiga angka. Dengan tambahan tiga poin ini posisi mereka berada di tempat kesembilan dengan 35 poin dari 25 laga.
Ini adalah kemenangan penting. Bahkan mereka yang tidak sering bermain sebelum laga kemarin melakukannya dengan baik dan kami semua senang. Sekarang kami mulai memetik hasil karya Clarence Seedorf, ungkap Kaka kepada SkySport24.
Kaka pun masih optimis melihat peluang timnya di Liga Champions. Ia yakin Milan bisa menang saat melawat ke kandang Atletico Madrid di leg kedua babak 16 besar nanti.
Sekarang kita akan lihat apa yang akan terjadi di Eropa, yang pasti kami akan ke Madrid untuk menang.[initial]
Baca Juga:
- Enggan Kembali ke Spanyol, Rami Ingin Bertahan di Milan
- Usai Sampdoria, Seedorf Incar Kemenangan Atas Juventus
- Adil Rami Senang Bantu Milan Raih Kemenangan
- Tumbangkan Sampdoria, Seedorf Puji Milan
- Seedorf Puas Dengan Kinerja Taarabt
- Highlights Serie A: Sampdoria 0-2 AC Milan
- Review: Milan Menang Berkat Pemain Pinjaman
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Man of the Match Eintracht Frankfurt vs Liverpool: Virgil van Dijk
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:05 -
Man of the Match Galatasaray vs Bodo/Glimt: Victor Osimhen
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:00
LATEST UPDATE
-
Dikritik Tak Mempan, Vinicius Junior Tampil Brilian untuk Real Madrid
Liga Champions 23 Oktober 2025, 12:19 -
Juventus Kalah Lagi, Dusan Vlahovic Geram: Standar Klub Ini Bukan Seperti Itu!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:54 -
Kalah Tipis dari Real Madrid, Igor Tudor: Juventus Layak Dapat Lebih!
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:53 -
Jadwal Liga Europa Pekan Ini Live di SCTV, 23-24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 23 Oktober 2025, 11:39 -
Jadwal dan Hasil Lengkap Pertandingan Wakil Indonesia di French Open 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:38 -
Menang 5-1 atas Ajax Amsterdam, Chelsea 'Dibantu' Dewi Fortuna
Liga Champions 23 Oktober 2025, 11:35 -
Link Live Streaming Pertandingan French Open 2025 di Vidio, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:34 -
Jadwal Lengkap Pertandingan French Open 2025, 21-26 Oktober 2025
Bulu Tangkis 23 Oktober 2025, 11:33
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04