Kolarov: Lazio Sekarang Musuh Saya
Rero Rivaldi | 24 Juli 2017 08:00
Bola.net - - Aleksandar Kolarov mengatakan bahwa ia tidak bisa melupakan masa lalunya, namun kini akan jadi rivalnya, usai ia memutuskan bergabung dengan pasca meninggalkan Manchester City.
Bek kiri Serbia memenangkan Coppa Italia bersama Lazio di 2009, namun hengkang ke City setahun berselang, di mana ia memenangkan dua trofi Premier League di Etihad.
Ia kemudian kembali ke Roma akhir pekan lalu, namun memilih mengikat kontrak tiga tahun dengan rival sekota Lazio.
Dan tifosi Lazio sudah menyebutnya 'cacing', karena keputusannya tersebut.
Saya tidak bisa, dan tidak ingin, melupakan masa lalu saya. Namun sekarang saya bersama Roma dan saya akan memberikan 100 persen seperti ketika berada di Lazio, tutur Kolarov di Roma TV.
Lazio memberikan pengalaman yang bagus untuk saya, namun mulai sekarang, mereka adalah rival saya di lapangan.
Direktur Olahraga (Monchi-red) amat penting dalam transfer saya ini. Dia amat terbuka pada saya dan kami saling memahami hanya dalam dua menit.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Streaming Villarreal vs Manchester City Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:31 -
Belum Cetak Gol untuk MU, Matheus Cunha Woles Aja: Tunggu Tanggal Mainnya!
Liga Inggris 21 Oktober 2025, 12:43
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Arsenal vs Atletico Madrid: Viktor Gyokeres
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:17 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Mengintip Forum Diplomasi: AWMUN XII Hadirkan 5 Dewan PBB di Bali.
News 22 Oktober 2025, 08:00 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47 -
Daftar Peraih Man of The Match Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 22 Oktober 2025, 05:59 -
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04