Lapadula Striker Terbaik Untuk Genoa
Gia Yuda Pradana | 11 Juli 2017 09:52
Bola.net - - Genoa saat ini masih bicara dengan AC Milan terkait rencana perekrutan striker 27 tahun Italia Gianluca Lapadula dan sang mantan gelandang Andrea Bertolacci. Hal itu dikonfirmasikan oleh presiden Genoa Enrico Preziosi.
Menurut Preziosi, transfer Bertolacci terkendala harga. Sementara itu, khusus Lapadula, Preziosi menilainya sebagai striker terbaik untuk Genoa.
Preziosi sendiri telah memastikan bahwa dia akan menjual Genoa. Namun Preziosi menegaskan kalau proses takeover tersebut takkan memengaruhi pergerakan Genoa di lantai bursa.
Bertolacci bisa datang, tapi harganya cukup mahal, beberapa juta. Itu mempersulit rencana untuk memulangkannya. Meski begitu, kami punya hubungan bagus dengan Milan, dan itu bisa dilihat dari sejarah yang ada, kata Preziosi seperti dikutip Football Italia.
Lapadula adalah striker terbaik untuk kami, dan merupakan salah satu yang terbaik di Italia. Kami juga akan berusaha mendatangkannya.
Posisi Lapadula di Milan memang terancam setelah Rossoneri merekrut Andre Silva dan Fabio Borini. Baginya, pindah ke Genoa mungkin bisa jadi solusi.
Lapadula digaet Milan dari Pescara senilai €9 juta pada Juni 2016. Dia menutup musim 2016/17 dengan torehan delapan gol dalam 27 penampilan di Serie A.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Marc Guehi Tiba, Pep Guardiola Gembira
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:25
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
-
Gagal Penalti tapi Cetak Brace, Nico Paz Jadi Mimpi Buruk Lazio di Olimpico
Liga Italia 20 Januari 2026, 08:07
-
Solusi Krisis Lini Belakang, Man City Resmikan Marc Guehi Seharga 20 Juta
Liga Inggris 20 Januari 2026, 08:01
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26



