Link Live Streaming Serie A Monza vs Milan 19 Februari 2024 di Vidio
Gia Yuda Pradana | 19 Februari 2024 00:45
Bola.net - Monza akan menjamu AC Milan pada pekan 25 Serie A 2023/2024. Pertandingan Monza vs Milan di U-Power Stadium ini akan kick off Senin, 19 Februari 2024, jam 02:45 WIB, siaran langsung beIN 1 dan live streaming di Vidio.
Milan tak tersentuh kekalahan dalam enam laga terakhir di semua ajang. Tim asuhan Stefano Pioli itu lima kali menang dan sekali imbang. Di dua yang terkini, mereka bahkan selalu menang tanpa kebobolan.
Pekan sebelumnya, Milan menang 1-0 menjamu Napoli berkat gol tunggal Theo Hernandez di menit 25. Setelah itu, Milan menghantam Rennes 3-0 di San Siro pada leg pertama playoff fase gugur Liga Europa.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Monza vs AC Milan

Kompetisi: Serie A
Pertandingan: Monza vs AC Milan
Stadion: U-Power Stadium
Hari, tanggal: Senin, 19 Februari 2024
Jam: 02.45 WIB
Live: beIN 1
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
Head to Head Monza vs AC Milan

3 Pertemuan Terakhir
17-12-2023 Milan 3-0 Monza (Serie A)
19-02-2023 Monza 0-1 Milan (Serie A)
22-10-2022 Milan 4-1 Monza (Serie A).
5 Pertandingan Terakhir Monza (K-K-M-S-S)
14-01-24 Monza 1-5 Inter (Serie A)
21-01-24 Empoli 3-0 Monza (Serie A)
28-01-24 Monza 1-0 Sassuolo (Serie A)
03-02-24 Udinese 0-0 Monza (Serie A)
11-02-24 Monza 0-0 Verona (Serie A).
5 Pertandingan Terakhir AC Milan (M-S-M-M-M)
21-01-24 Udinese 2-3 Milan (Serie A)
28-01-24 Milan 2-2 Bologna (Serie A)
04-02-24 Frosinone 2-3 Milan (Serie A)
12-02-24 Milan 1-0 Napoli (Serie A)
16-02-24 Milan 3-0 Rennes (Liga Europa).
Statistik Pralaga Monza vs AC Milan

- Monza selalu kalah vs Milan dalam 3 pertemuan mereka di Serie A sejauh ini.
- Monza cuma mencetak total 1 gol dalam 3 laga terakhir di Serie A.
- Monza selalu nirbobol dalam 3 laga terakhir di Serie A.
- Milan tak terkalahkan dalam 9 laga terakhir di Serie A (M7 S2 K0).
- Milan selalu mencetak minimal 2 gol dalam 7 laga tandang terakhir di Serie A.
- Milan selalu menang dengan mencetak 3 gol dalam 3 laga tandang terakhir di Serie A: 3-0 vs Empoli, 3-2 vs Udinese, 3-2 vs Frosinone.
- Milan selalu menang tanpa kebobolan dalam 2 laga terakhir vs Monza di Serie A.
Klasemen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saksikan Siaran Langsung HSS Series 6 Eksklusif Pay Per View di Vidio
Olahraga Lain-Lain 7 November 2025, 16:41
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 8-9 November 2025
Liga Inggris 7 November 2025, 15:53
-
Prediksi Bologna vs Napoli 9 November 2025
Liga Italia 7 November 2025, 14:21
LATEST UPDATE
-
Prediksi Manchester City vs Liverpool 9 November 2025
Liga Inggris 7 November 2025, 21:04
-
Hasil Latihan Moto3 Portugal 2025: David Almansa Ungguli Taiyo Furusato
Otomotif 7 November 2025, 21:04
-
Alexander-Arnold Dihujani Cemooh di Anfield? Fans Liverpool Memang Gak Paham-Paham
Liga Champions 7 November 2025, 21:00
-
Daftar Lengkap Pembalap WorldSBK 2026
Otomotif 7 November 2025, 20:51
-
Daftar Lengkap Pembalap Formula 1 2026
Otomotif 7 November 2025, 20:51
-
Daftar Lengkap Pembalap MotoGP 2026
Otomotif 7 November 2025, 20:51
-
Ruben Amorim Menangkan Gelar Premier League Manager of the Month edisi Oktober 2025
Liga Inggris 7 November 2025, 19:56
-
Cara Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Brasil Gratis dari HP Kamu!
Tim Nasional 7 November 2025, 19:15
-
Hasil FP1 MotoGP Portugal 2025: Alex Marquez Berkuasa, 5 Pabrikan Berbeda di 5 Besar
Otomotif 7 November 2025, 18:37
-
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26: Rayo Vallecano vs Real Madrid Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 7 November 2025, 18:16
-
Nonton Liga Inggris 2025/26: Sunderland vs Arsenal Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 7 November 2025, 18:05
LATEST EDITORIAL
-
Nasib Penggawa Inter Milan Peraih Treble 2010: Dari Julio Cesar hingga Mourinho
Editorial 7 November 2025, 15:22
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20







