Lippi dan Peruzzi Dukung Juve Gaet Rossi
Editor Bolanet | 21 Juli 2011 11:30Penyerang timnas Italia itu disebut akan segera gabung dari Villarreal setelah Bianconeri menarik diri dari perburuan penyerang Atletico Madrid, Sergio Aguero.
Juve kabarnya sudah menyepakati termin personal dengan Rossi, namun mereka masih membicarakan fee transfernya dengan The Yellow Submarine.
"Juventus akan melakukan langkah yang besar jika mereka sanggup mendatangkan Rossi," kata Lippi yang pernah mengarsiteki Juve.
"Seperti yang sudah saya katakan, saya menyesal meninggalkannya dalam skuad Italia saya di Piala Dunia 2010 di Afrika Selatan lalu."
Mantan kiper Juve, Peruzzi juga mengamini pendapat Lippi tersebut.
"Saya tak pernah melihat Aguero bermain secara langsung, namun saya pernah melihat Rossi beraksi," paparnya.
"Ia adalah tipe pemain yang akan membawa tim papan atas, seperti Juventus, melangkah maju dalam hal kualitas. Ia akan memberi perbedaan di klub manapun. Sungguh menyenangkan jika ia datang." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
LATEST UPDATE
-
Luciano Spalletti, Pilihan Terbaik untuk Juventus yang Sedikit Terlambat
Liga Italia 4 November 2025, 21:56
-
Prediksi BRI Super League: Borneo FC vs Dewa United 5 November 2025
Bola Indonesia 4 November 2025, 21:09
-
3.500 Pelari Siap Ramaikan Capital Market Run 2025 di GBK
Olahraga Lain-Lain 4 November 2025, 20:41
-
Banding Ditolak! TMJ Serang FIFA: Sanksi Naturalisasi Malaysia Bermotif Politik
Bola Indonesia 4 November 2025, 20:34
-
Prediksi Starting XI Liverpool vs Real Madrid: Dilema Mencari Komposisi Ideal
Liga Champions 4 November 2025, 19:56
-
Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Zambia di Piala Dunia U-17 2025
Tim Nasional 4 November 2025, 19:15
-
Wah Wah, Guardiola Batalkan Latihan Man City Jelang Main di Liga Champions
Liga Champions 4 November 2025, 19:10
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain yang Berharap Bisa Curi Perhatian di Laga Liverpool vs Real Madrid
Editorial 4 November 2025, 13:20
-
10 Pemain dengan Total Transfer Paling Gila di Dunia, Neymar Tembus Rp7,68 Triliun!
Editorial 31 Oktober 2025, 15:01
-
4 Klub yang Bisa Jadi Pelabuhan Baru Vinicius Junior Jika Hengkang dari Real Madrid
Editorial 29 Oktober 2025, 14:17








