Man of the Match AS Roma vs Salernitana: Sergio Oliveira
Richard Andreas | 11 April 2022 01:04
Bola.net - Sergio Oliveira layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match AS Roma vs Salernitana, duel pekan ke-32 Serie A 2021/22, Minggu (10/4/2022).
Bermain di Stadio Olimpico, Roma harus bersusah payak untuk meraih kemenangan dengan skor 2-1. Pasukan Jose Mourinho tertinggal terlebih dahulu dan baru bisa mencetak dua gol di 10 menit akhir.
Gol Salernitana di laga ini dicetak oleh Ivan Radovanovic di babak pertama (22'). Roma baru bisa membalas melalui Carles Perez (81') dan Chris Smalling (85').
Hasil ini penting bagi Roma untuk mempertahankan posisi di peringkat lima klasemen sementara.
Aksi Oliveira
Sergio Oliveira memang tidak mecnetak gol, tapi kontribusinya begitu besar untuk kemenangan Roma kali ini. Dia mengisi dan mendominasi lini tengah dengan sangat baik.
Tercatat, Oliveira menorehkan 88% umpan sukses dari total 43 operan. Dia juga membuat 4 umpan kunci yang berubah jadi peluang untuk Roma.
Oliveira membuat total 9 umpan silang, 5 di antaranya akurat. Dia juga mengirim umpan lambung sebanyak 8 kali untuk membantu para penyerang.
Aksi Oliveira diganjar rating 7,9 versi Whoscored, tertinggi di antara pemain lain di lapangan.
Sumber: Serie A, Whoscored, Sofascore
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Gol Leao Bikin Milan Melesat, Modric Punya Harapan Khusus untuk Sang Bintang
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:52 -
Leao Bersinar, Modric Tersenyum: Hubungan Baru yang Bikin AC Milan Makin Menakutkan
Liga Italia 20 Oktober 2025, 16:19 -
4 Gol, 4 Assist: Nico Paz Sedang Memasak di Serie A!
Liga Italia 20 Oktober 2025, 12:34 -
Allegri si 'Tukang Rem' Euforia
Liga Italia 20 Oktober 2025, 10:00
LATEST UPDATE
-
Hansi Flick Acungi Jempol Performa Marcus Rashford: Makin Hari, Makin Sip!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:49 -
Arsenal Melaju Sempurna di Liga Champions: 3 Laga, 9 Poin, 8 Gol, dan 0 Kebobolan
Liga Champions 22 Oktober 2025, 11:04 -
Catat Jadwal Europa Conference League 2025/26: Pekan Ke-2 Eksklusif di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 10:58 -
Jakarta jadi Kota Terbahagia ke-18 di Dunia, Begini Respons Pramono Anung
News 22 Oktober 2025, 10:58 -
Erling Haaland Samai Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol dalam 12 Laga Beruntun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:19 -
PSV vs Napoli: Malam Mengerikan di Philips Stadium
Liga Champions 22 Oktober 2025, 10:03
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04