Man of the Match Cagliari vs AC Milan: Zlatan Ibrahimovic
Ari Prayoga | 19 Januari 2021 04:55
Bola.net - Zlatan Ibrahimovic layak terpilih menjadi pemain terbaik dalam kemenangan 2-0 AC Milan di markas Cagliari, Sardegna Arena, Selasa (19/1/2021) dini hari WIB.
Zlatan Ibrahimovic menjadi bintang kemenangan Milan atas Cagliari dengan memborong dua gol, salah satunya dari eksekusi penalti.
Dalam laga ini, Rossoneri sendiri bermain dengan 10 orang sejak menit ke-74 karena Alexis Saelemaekers yang notabene baru masuk lapangan delapan menit sebelumnya mendapat kartu kuning kedua.
Comeback Brilian Ibrahimovic
Usai dirinya dilanggar lawan ketika laga baru berjalan lima menit, Ibrahimovic sendiri maju menjadi eksekutor dan dengan dingin sukses memperdaya Alessio Cragno.
Ini menjadi gol comeback Ibrahimovic setelah sempat absen akibat cedera sekaligus membuka rekening gol Ibracadabra pada 2021 ini.
Memasuki babak kedua, Ibrahimovic sukses mencetak gol keduanya pada menit ke-52, kali ini memanfaatkan umpan jauh yang dikirim Davide Calabria.
Performa Apik Ibrahimovic
Dalam laga ini, Ibrahimovic tercatat melepas lima tembakan, tiga di antaranya tepat sasaran. Selain itu, bomber asal Swedia tersebut sukses memenangi duel udara sebanyak tujuh kali.
Dua gol ke gawang Cagliari ini membuat Ibrahimovic tercatat selalu mencetak gol di tiap tahunnya sejak ia mengawali karier profesional pada 1999 atau 23 tahun silam.
Di Serie A musim ini, Ibrahimovic tercatat selalu mencetak gol setiap kali ia menjadi starter, dengan secara keseluruhan mencetak 12 gol dalam delapan pertandingan.
Sumber: Berbagai sumber
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo
Liga Champions 22 Januari 2026, 06:16
-
Hasil Atalanta vs Bilbao: Comeback Dramatis, Athletic Menang 3-2 di Bergamo
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:45
-
Hasil Newcastle vs PSV: The Magpies Tampil Perkasa Menang Tiga Gol Tanpa Balas
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:24
-
Hasil Slavia Praha vs Barcelona: Drama Enam Gol, Blaugrana Menang 4-2 di Praha
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:20
-
Hasil Chelsea vs Pafos: Moises Caicedo Bawa The Blues Raih Kemenangan Tipis
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Hasil Bayern vs Union Saint-Gilloise: Harry Kane Jadi Pembeda di Allianz Arena
Liga Champions 22 Januari 2026, 05:06
-
Al Nassr Tekuk Damac, Ronaldo Cetak Gol ke-960 dan Pangkas Jarak dengan Al Hilal
Asia 22 Januari 2026, 03:33
-
Hasil Qarabag vs Eintracht Frankfurt: Drama Injury Time Singkirkan Wakil Jerman
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:21
-
Hasil Galatasaray vs Atletico Madrid: Gol Bunuh Diri Selamatkan Tuan Rumah
Liga Champions 22 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Braga vs Nottm Forest 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Celta Vigo vs LOSC 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs VfB Stuttgart 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bologna vs Celtic 23 Januari 2026
Liga Eropa UEFA 22 Januari 2026, 00:45
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


