Man of the Match Inter Milan vs Monza: Hakan Calhanoglu
Gia Yuda Pradana | 9 Maret 2025 05:07
Bola.net - Inter Milan menaklukkan Monza di Giuseppe Meazza pada pekan ke-28 Serie A 2024/2025, Minggu (9/3/2025). Nerazzurri memenangi pertandingan Liga Italia ini dengan skor 3-2.
Monza secara mengejutkan memimpin 2-0 lewat gol Samuele Birindelli menit 32 dan Keita Balde Diao menit 44. Marko Arnautovic menipiskan selisih skor sebelum jeda dengan golnya di menit 45+1.
Di babak kedua, tepatnya pada menit 64, Inter menyamakan kedudukan lewat gol Hakan Calhanoglu. Di menit 77, berkat gol bunuh diri Giorgos Kyriakopulos, Inter akhirnya berbalik menang 3-2.
Calhanoglu, yang mencetak gol dari luar kotak penalti dan menjadi salah satu aktor kebangkitan Inter dalam laga ini, terpilih sebagai Man of the Match.
Statistik Hakan Calhanoglu vs Monza
Main: 90 menit
Tekel: 2
Intersep: 0
Sapuan: 1
Blok: 1
Operan: 82
Akurasi operan: 91,5%
Crossing: 15
Crossing akurat: 6
Operan panjang: 2
Operan panjang akurat: 2
Operan terobosan: 0
Operan terobosan akurat: 0
Operan berpeluang gol: 6
Assist: 0
Dribel sukses: 0
Dilanggar lawan: 0
Tembakan: 6
Tembakan tepat sasaran: 2
Gol: 1
Rating WhoScored: 9,03.
Sumber: Lega Serie A, WhoScored
Klasemen Serie A
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man of the Match Real Madrid vs Villarreal: Vinicius Junior
Liga Spanyol 5 Oktober 2025, 04:11 -
Dari Parma ke Inter Milan: Bonny, Chivu, dan Chemistry yang Terjaga
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:39 -
Ange-Yoan Bonny Bonny, Energi Baru yang Langsung Menyatu di Inter
Liga Italia 5 Oktober 2025, 03:23 -
Dua Pemain Muda Hebat untuk Masa Depan Inter Milan
Liga Italia 5 Oktober 2025, 02:53
LATEST UPDATE
-
Update Klasemen Pembalap Asia Talent Cup 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 09:25 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Singapura 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:58 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:58 -
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:58
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Indonesia 2025 di Vidio, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:56 -
Jadwal Lengkap MotoGP Mandalika 2025, 3-5 Oktober 2025
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:56 -
Link Live Streaming MotoGP 2025, Jangan Lupa Dukung Rider Jagoanmu!
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:56 -
Otomotif 5 Oktober 2025, 08:56
-
Bukan Assist Biasa! Aksi Alexander Isak Ini Bikin Legenda MU Sampai Melongo
Liga Inggris 5 Oktober 2025, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29