Man of the Match Juventus s Inter Milan: Ivan Perisic
Ari Prayoga | 12 Mei 2022 04:55
Bola.net - Ivan Perisic terpilih menjadi pemain terbaik dari partai final Coppa Italia 2021/22 yang mempertemukan Juventus vs Inter Milan di Olimpico, Kamis (12/5/2022) dini hari WIB.
Inter memenangi laga ini dengan skor 4-2. Inter sempat unggul cepat berkat gol Nicolo Barella. Namun, Juventus mampu bangkit di awal babak kedua dan berbalik memimin lewat aksi Alex Sandro dan Dusan Vlahovic.
Inter mampu menyamakan kedudukan lewat eksekusi penalti Hakan Calhanoglu. Skor imbang 2-2 di waktu normal pun membuat pertandingan harus dilanjutkan ke babak tambahan.
Di babak ini, Inter berhasil mencetak dua gol yang diborong Ivan Perisic, salah satunya lewat tembakan penalti. Inter pun keluar sebagai pemenang sekaligus menjadi juara.
Sinar Ivan Perisic
Tak cuma menjadi penentu kemenangan Inter dengan memborong dua dol di masa extra time, Perisic juga menunjukkan performa impresif sepanjang 120 menit penuh.
Menariknya, dua gol yang diciptakan Perisic di laga ini lahir dari dua tembakan yang ia lepaskan sepanjang pertandingan.
Perisic tercatat tiga kali memberikan operan kunci, tiga kali melakukan dribble sukses dari enam percobaan, dan tiga kali memenangi duel udara.
Sumber: Coppa Italia
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
LATEST UPDATE
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
-
Mantan Pemain Real Madrid Sebut Vinicius Bisa Bangkit dengan Cara Ini
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:01
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Fakta Menarik Real Madrid vs Monaco: Reuni Berdarah Mbappe dan Trauma 2004
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:46
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





