Mazzarri: Hernanes Ubah Permainan Inter
Editor Bolanet | 16 Maret 2014 17:13
Inter baru saja mengalahkan Verona dengan skor 2-0. Dalam pertandingan tersebut Hernanes hampir saja membukukan gol pertamanya bagi Inter andai tendangan bebasnya tidak terhalang tiang gawang.
"Jika kami menginginkannya, ini karena Inter bertanya kepada saya, tentang pemain yang bisa menjadi berguna bagi tim dan saya sudah menginginkannya sejak di Napoli. Saya selalu menyukai Hernanes dan saya pikir ia bisa melakukannya lebih baik," ujar Mazzarri.
"Ia belum bugar seratus persen, tetapi ia tetap tenang dan selalu mengontrol bola dengan karakteristik yang memang kurang di tim ini," pungkas Mazzarri.
Kemenangan atas Verona berhasil membawa Inter untuk sementara ini berada di peringkat ke empat klasemen Serie A Italia. Mereka unggul dua poin dari Fiorentina yang belum bermain melawan Chievo. [initial]
(foti/han)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 09:06
-
Prediksi Inter vs Pisa 24 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 08:00
-
AC Milan Cari Pesaing Saelemaekers, Nama Eks Bek Arsenal Ini Muncul ke Permukaan
Liga Italia 23 Januari 2026, 02:59
-
Juventus di Hati Kenan Yildiz, Ikatan Kuat dengan Pelatih dan Suporter
Liga Italia 23 Januari 2026, 01:00
-
Direktur Juventus Mendarat di Istanbul untuk Negosiasi Transfer Striker Fenerbahce
Liga Italia 23 Januari 2026, 00:36
LATEST UPDATE
-
Man City vs Wolves: Menanti Debut Marc Guehi, Obat Pusing Guardiola
Liga Inggris 24 Januari 2026, 12:02
-
Michael Carrick Puji Kualitas Kobbie Mainoo Jelang Ujian Berat Kontra Arsenal
Liga Inggris 24 Januari 2026, 11:57
-
Cole Palmer Diterpa Isu Homesick, Rosenior Tegaskan Sang Bintang Bahagia di Chelsea
Liga Inggris 24 Januari 2026, 11:27
-
Prediksi Burnley vs Tottenham 24 Januari 2026
Liga Inggris 24 Januari 2026, 11:07
-
Pep Guardiola Ungkap Akar Masalah Manchester City Usai Pekan Buruk
Liga Inggris 24 Januari 2026, 10:58
-
Prediksi West Ham vs Sunderland 24 Januari 2026
Liga Inggris 24 Januari 2026, 10:49
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 24 Januari 2026
Voli 24 Januari 2026, 10:34
-
Michael Carrick Tegaskan Tak Ikut Campur Keputusan MU Lepas Casemiro
Liga Inggris 24 Januari 2026, 10:30
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 24 Januari 2026, 10:16
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 24 Januari 2026, 10:16
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 24 Januari 2026, 10:16
-
Arbeloa Lepas Tangan soal Kontrak Vinicius Junior: Bisa Tinggalkan Real Madrid?
Liga Spanyol 24 Januari 2026, 09:59
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


