Milan Pertimbangkan Datangkan Maxwell

Editor Bolanet | 18 Maret 2011 09:00
- Tim yang saat ini sedang memimpin klasemen sementara Serie A, AC Milan, disebut-sebut sedang ingin menambah kekuatan lini belakang mereka untuk musim depan, giliran nama yang dibidik sekarang.

Hal ini seperti yang dilaporkan oleh media Italia, Tuttosport, rencananya kubu Milan bakal memberikan penawaran kepada , segera setelah musim ini resmi berakhir.

Kubu Rossoneri meski baru saja membeli dua pemain belakang sisi kiri, yakni Urby Emanuelson serta Didac Vila tetap saja belum puas dengan performa keduanya, apalagi jika dibanding Maxwell pengalaman mereka jelas beda jauh.

Sebelumnya Milan juga dihubung-hubungkan dengan bek milik Olympique de Marseille, Taye Taiwo, karena pemain ini bakal berstatus free transfer pada musim depan.

Maxwell sendiri adalah bek yang berkemampuan mumpuni, lahir di akademi junior , namun baru angkat nama bersama raksasa Belanda, , dan bergabung ke , sebelum pada akhirnya berlabuh ke Barcelona tahun 2009.

Pemain yang memiliki daya jelajah tinggi tersebut kebetulan sudah jarang menghuni tim inti Barcelona, dan mempertimbangkan kemungkinan untuk pergi di musim panas nanti.

Maxwell sendiri kebetulan diageni oleh Mino Raiola, agen yang sama dengan milik Robinho serta Zlatan Ibrahimovic, kebetulan juga dua pemain itu join ke San Siro musim panas tahun lalu. [initial]

'Napoli Ganggu Milan' (goal/lex)

TAG TERKAIT

BERITA TERKAIT

LATEST UPDATE