Mohamed Salah Jadi Teman Terbaik El Shaarawy
Asad Arifin | 24 Maret 2017 23:56
Bola.net - - Bintang AS Roma, Stephan El Shaarawy menyebut satu nama pemain yang menjadi teman paling dekatnya di skuat Roma. Menurut El Shaarawy, sosok yang jadi teman terbaiknya adalah Mohamed Salah.
Salah dan El Shaarawy masuk dalam skuat Roma pada musim 2015/16. Salah masuk ada awal musim, sementara El Shaarawy baru bergabung pada bursa transfer bulan Januari. Kedua pemain ini sama-sama berusia 24 tahun.
Rekan satu tim yang paling dekat dengan saya? Kami semua pergi untuk makan malam bersama setelah pertandingan. Semua pemain ikut dan semuanya bahagia. Pemain asal Brasil menyenangkan dan selalu optimis, buka El Shaarawy.
Salah? Kami memiliki hubungan yang karib, salah satu pemain yang begitu dewasa dan sekarang dia sudah belajar berbahasa Italia, komunikasi kami pun menjadi lebih baik, sambungnya.
Tak sekedar tentang usai yang seumuran, El Shaarawy dan Salah juga terikat dengan kesamaan budaya. Salah adalah orang mesir, sementara El Shaarawy memiliki darah Mesir dari orang tuanya.
Meski mengaku masih terikat dengan beberapa budaya Mesir, El Shaarawy tidak bisa berkomunikasi dengan menggunakan bahasa Arab.
Kami terikat dalam sebuah budaya Mesir. Saya tidak bisa bahasa Arab, tapi setiap pesan yang saya terima akan saya berikan pada ayah untuk menerjemahkannya, sambung El Shaarawy.
Saya pernah bepergian ke Mesir dan sangat menyukai ada yang ada di sana. Saya di sana dengan kerabat ayah saya di sebuah kota di dekat Kairo. Saya baru sebentar dan merasa sudah begitu yakin, tutup El Shaarawy.
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Real Madrid vs Monaco: Live SCTV, Mengenang Drama 2004 di Bernabeu
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:08
-
Tempat Menonton Bodo/Glimt vs Man City: Live SCTV dan Streaming di Vidio
Liga Champions 20 Januari 2026, 18:00
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








