Napoli Coba Bajak Transfer Emerson Palmieri ke Juventus
Serafin Unus Pasi | 17 November 2020 18:40
Bola.net - Rencana Juventus untuk mendaratkan bek Chelsea, Emerson Palmieri mendapatkan ancaman baru. Napoli diberitakan akan mencoba membajak transfer tersebut.
Sejak musim panas kemarin, Juventus dilaporkan tengah mencari bek kiri baru. Mereka menilai stok bek kiri mereka sangat terbatas.
Dalam pencarian mereka, Juventus mulai menemukan apa yang mereka cari. Si Nyonya Tua ingin memboyong Emerson Palmieri dari Chelsea.
La Repubblica mengklaim bahwa Napoli tidak akan membiarkan Juventus mendapatkan jasa Emerson. Mereka mencoba untuk membajak transfer itu di bulan Januari nanti.
Simak siasat transfer Napoli di bawah ini.
Butuh Bek Kiri
Menurut laporan tersebut, Gennaro Gattuso membutuhkan sosok bek kiri baru di Napoli.
Ia diberitakan kurang puas dengan performa bek kiri yang dimiliki Napoli saat ini. Jadi ia ingin mendatangkan pemain baru.
Gattuso dilaporkan sangat menyukai gaya bermain Emerson sehingga ia tertarik untuk memboyongnya ke Napoli.
Buka Peluang
Beberapa waktu yang lalu, Emerson mengatakan bahwa ia siap untuk kembali ke Italia.
Ia mengatakan bahwa ia tengah mempertimbangkan masa depannya di Chelsea. Setelah ia tidak lagi jadi pemain utama di sana.
Ia juga mengatakan kembali ke Italia merupakan salah satu impiannya.
Harga Terjangkau
Baik Napoli dan Juventus tidak perlu keluar uang terlalu banyak untuk merekrut Emerson.
Sang bek bisa direkrut di kisaran angka 20 juta Euro saja.
(La Reppublica)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gercep, MU Lagi Nego Tipis-tipis dengan Pelatih asal Italia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:52
-
Inter Milan Tunda Perekrutan Pemain Besar Hingga Musim Panas
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:49
-
Arsenal Tikung Manchester United untuk Bek Tangguh Inter Milan Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:41
-
Real Madrid Bisa Rekrut Dua Bek Tengah Sekaligus Musim Panas
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 15:33
-
AS Roma Pastikan Batal Rekrut Joshua Zirkzee dari MU
Liga Italia 20 Januari 2026, 15:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Bodo/Glimt vs Man City: Haaland Mandul, The Citizens Babak Belur
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:34
-
Kairat vs Club Brugge: Brugge Gasak Tuan Rumah 4-1
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Newcastle vs PSV 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Chelsea vs Pafos 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
-
Link Live Streaming Liga Champions Inter vs Arsenal di Vidio, Rabu 21 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 02:13
-
Prediksi Susunan Pemain Inter vs Arsenal, Lautaro Martinez Jadi Tumpuan Nerrazurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:36
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Lawan Inter: Bakal Ada Rotasi di Semua Lini
Liga Champions 21 Januari 2026, 00:22
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





