Pallotta Ingin Roma Ikuti Jejak Leicester City
Editor Bolanet | 4 Agustus 2016 15:13
Leicester City menjadi buah bibir selama musim kompetisi 2015/2016 berlangsung. Tim yang pada musim 2014/2015 nyaris terdegradasi dari Premier League ini sukses keluar sebagai Juara Premier League dengan budget yang terbatas, mengalahkan klub-klub besar Inggris seperti Manchester City, Chelsea dan Manchester United yang punya dana berlimpah.
Kesuksesan The Foxes itu nampaknya mengilhami Pallotta agar timnya bisa sukses dengan dana yang minim musim depan. Tentu saja musim lalu Leicester City benar-benar menyambar bagai petir musim lalu, namun jika anda lihat Atletico Madrid yang berada di FInal Liga Champions dua dari tiga tahun terakhir dan mereka bisa meraup keuntungan €160-170 Juta atau Sevilla dan lihat bagaimana suksesnya mereka beber Pallotta kepada NBC Sports.
Saat ini kami sedang mencoba membangun program akademi kami. Kami memenangkan Scudetto Serie A di kategori U-18. Ketika saya melihat para pemain muda kami yang berumur 9-10 tahun, saya benar-benar terkejut dengan potensi mereka
Mereka bermain dengan gaya umpan layaknya Barcelona saat mereka berumur 9 dan 10 tahun. Tujuan utama kami adalah menciptakan program internal yang bagus sehingga kami punya pemain U-16, U-17 dan U-18 yang siap dimainkan dalam tim kami tutup Presiden Roma tersebut.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Enzo Maresca Beri Kabar Gembira: Liam Delap Segera Comeback Bela Chelsea!
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 21:15
-
Napoli vs Inter Milan: Bagian dari Perjalanan Panjang
Liga Italia 24 Oktober 2025, 21:13
-
Arne Slot Yakin Mohamed Salah Segera Kembali Tajam
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 20:55
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 24 Oktober 2025, 19:37
-
Saksikan dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Chelsea vs Sunderland Tayang di Vidio
Liga Inggris 24 Oktober 2025, 18:26
LATEST UPDATE
-
Hasil FP2 Moto3 Malaysia 2025: Ryusei Yamanaka dan David Almansa Tercepat
Otomotif 25 Oktober 2025, 09:01
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 25 Oktober 2025, 08:52
-
Jadwal Live Streaming MotoGP Malaysia 2025 di Vidio, 24-26 Oktober 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto2 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Moto3 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen MotoGP 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Link Live Streaming MotoGP 2025, Ayo Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap Balapan MotoGP 2025
Otomotif 25 Oktober 2025, 08:51
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 25 Oktober 2025, 08:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56






