Pelatih Inter Milan: Cagliari Bukan Lawan Mudah
Editor Bolanet | 14 Oktober 2016 11:45
De Boer memang patut mengingatkan anak asuhnya saat melawan tim yang justru di atas kertas mampu mereka kalahkan. Pertandingan di pekan pertama saat melawan Chievo menjadi contoh jelas bagaimana Nerazzurri justru tampil buruk melawan tim yang lebih lemah dari mereka.
Ini akan menjadi penting melawan Cagliari. Mereka bukan lawan yang mudah, tapi kami memiliki keyakinan dalam pekerjaan kami dan tim kami, ujar Frank de Boer kepada Inter Channel.
Selain itu, De Boer juga mengungkapkan harapannya agar dukungan dari fans kepada tim terus mengalir karena menurutnya itu sangat penting saat mereka berada di masa-masa sulit.
Dukungan dari fans menyenangkan, karena mereka membantu kami dan sorak-sorai mereka fundamental, terutama ketika saat-saat sulit, sambungnya.
Selama beberapa pekan ke depan itu akan menjadi sebuah 'tour de force', tapi kami harus mengambil satu laga pada satu waktu untuk selalu memberikan yang terbaik dari kami, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47 -
Union SG vs Inter Milan: Improvisasi di Lini Depan sang Wakil Italia
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:44
LATEST UPDATE
-
Bayern Munchen 12 Kemenangan Beruntun: Mengukir Dominasi di Awal Musim 2025/2026
Liga Champions 23 Oktober 2025, 10:22 -
IHSG Rebound Pagi Ini, Kamis 23 Oktober 2025: Sektor Properti Pimpin Penguatan Signifikan
News 23 Oktober 2025, 09:34 -
Man of the Match AS Monaco vs Tottenham: Guglielmo Vicario
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:25 -
Man of the Match Bayern Munchen vs Club Brugge: Lennart Karl
Liga Champions 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Live Streaming Formula 1 Meksiko 2025 di Vidio, 25-27 Oktober 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Jadwal Lengkap, Hasil Balapan, dan Klasemen Formula 1 2025
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lewatkan Aksi Pembalap Favoritmu!
Otomotif 23 Oktober 2025, 09:17
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04