Prediksi Sassuolo vs Inter Milan 15 Mei 2016
Editor Bolanet | 13 Mei 2016 15:28
Inter sejatinya sudah tidak punya kepentingan apa-apa. Pasalnya, pasukan Roberto Mancini sudah pasti finis di posisi empat. Namun, partai ini sangat berpengaruh bagi sang tetangga AC Milan, yang bersaing dengan Sassuolo dalam perebutan peringkat enam.
Sassuolo saat ini memiliki 58 poin, sedangkan Milan di peringkat tujuh dengan selisih satu angka. Milan butuh kemenangan saat menjamu AS Roma, sambil berharap sang rival sekota 'berbaik hati' mengalahkan Sassuolo demi kesempatan lolos ke Liga Europa lewat posisi di klasemen Serie A.
Jika hasilnya selain itu, berarti Milan perlu mengalahkan Juventus di final Coppa Italia pada 21 Mei mendatang. Pertanyaannya sekarang, akankah Inter bermain optimal dengan kekuatan terbaiknya untuk membuka jalan bagi tetangga mereka menuju Eropa?
Yang jelas, Inter harus bermain tanpa tiga pemain pilarnya. Gelandang serang Ivan Perisic dan kiper Samir Handanovic terpaksa absen akibat skorsing, sedangkan striker dan kapten Mauro Icardi tak bisa turun gara-gara cedera.
Dari kubu Sassuolo, Domenico Berardi harus absen. Penyerang Italia itu tak bisa berjuang bersama rekan-rekannya karena harus menjalani skorsing. Ini mungkin bisa jadi kabar bagus bagi Rossoneri.
Perkiraan susunan pemain, statistik kedua tim serta prediksi skor akhir bisa dilihat pada tiga halaman berikut. (bola/gia)
Perkiraan Susunan Pemain

Pemain absen:
- Karim Laribi (cedera)
- Emanuele Terranova (cedera)
- Domenico Berardi (skorsing).
Inter (4-2-3-1): Carrizo; Nagatomo, Murillo, Miranda, D'Ambrosio; Melo, Kondogbia; Palacio, Jovetic, Brozovic; Eder.
Pemain absen:
- Mauro Icardi (cedera)
- Ivan Perisic (skorsing)
- Samir Handanovic (skorsing).
Statistik Kedua Tim

- 10-01-2016 Inter 0-1 Sassuolo (Serie A)
- 13-08-2015 Sassuolo 1-0 Inter (Friendly)
- 01-02-2015 Sassuolo 3-1 Inter (Serie A)
- 14-09-2014 Inter 7-0 Sassuolo (Serie A)
- 10-02-2014 Inter 1-0 Sassuolo (Serie A)
- 22-09-2013 Sassuolo 0-7 Inter (Serie A).
5 Pertandingan terakhir Sassuolo (K-S-M-M-M)
- 17-04-2016 Fiorentina 3-1 Sassuolo (Serie A)
- 20-04-2016 Sassuolo 0-0 Sampdoria (Serie A)
- 24-04-2016 Torino 1-3 Sassuolo (Serie A)
- 01-05-2016 Sassuolo 1-0 Verona (Serie A)
- 08-05-2016 Frosinone 0-1 Sassuolo (Serie A).
5 Pertandingan terakhir Inter (M-K-M-K-M)
- 17-04-2016 Inter 2-0 Napoli (Serie A)
- 21-04-2016 Genoa 1-0 Inter (Serie A)
- 24-04-2016 Inter 3-1 Udinese (Serie A)
- 02-05-2016 Lazio 2-0 Inter (Serie A)
- 07-05-2016 Inter 2-1 Empoli (Serie A).
Prediksi Skor

Faktor kuncinya adalah motivasi.
Prediksi skor akhir: Sassuolo 2-1 Inter Milan.
Klik di sini untuk melihat data dan fakta yang melatarbelakangi laga ini
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
LATEST UPDATE
-
Ingat 2 Trofi UCL! Arbeloa Semprot Fans Madrid yang Hobi Cemooh Vinicius Jr
Liga Champions 20 Januari 2026, 11:17
-
Siulan Suporter di Bernabeu Cuma Bikin Real Madrid Lemah
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 11:03
-
Bersama Michael Carrick, MU Diyakino Sanggup Tembus Liga Champions
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:40
-
Rahasia Carrick Bisa Bawa MU Kalahkan Manchester City: Ubah Pola Latihan Setan Merah
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:30
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26





