Preview: Juve vs Palermo, Satu Poin Untuk Scudetto!
Editor Bolanet | 5 Mei 2013 08:30
Pada pertemuan pertama di Renzo Barbera, Bianconeri sukses mencuri tiga poin dari Rosanero -julukan Palermo. Full-back Timnas ; Stephan Lichtsteiner mencetak gol tunggal di laga tersebut.
Komentar menjelang laga juga menyelimuti laga Juve vs Palermo. Antonio Conte berharap timnya bisa mengunci titel Scudetto ketika menjamu Fabrizio Miccoli dkk. Sedangkan gelandang seran Palermo; Josip Ilicic yang tengah on-fire, bertekad merusak pesta Scudetto Juventus.
Perjalanan Juve pada Musim 2012-13 cukup berat, memeras stamina dan sungguh menegangkan. Alangkah baiknya jika kami mampu mengunci Scudetto saat menjamu Palermo, ujar Conte di situs resmi klub.
Saya akan bahagia bila meneruskan rekor gol beruntun, ketika kami menghadapi Juventus. Saya berniat memberikan kemampuan terbaik bagi Palermo, dan menjauhkan tim ini dari degradasi, cetus Ilicic seperti dilansir Gazzetta dello Sport.
Berita tim; Nicholas Anelka dan Mauricio Isla dipastikan kembali memperkuat Juve pada malam nanti. Keduanya baru saja pulih dari cedera. Hanya Simone Pepe yang masih absen. Selain itu Bianconeri diperkirakan kembali memakai format 3-5-1-1.
Sementara itu di kubu tim tamu, Palermo bertandang dengan kekuatan penuh. Ilicic dan Miccoli diplot Giuseppe Sannino untuk mengobrak-abrik konsentrasi pertahanan Juventus, yang dikomandoi Giorgio Chiellini.
Perkiraan starting line-up kedua tim:
Juventus (3-5-1-1): Buffon (Gk); Barzagli, Bonucci, Chiellini; Lichtsteiner, Vidal, Pirlo, Pogba, Asamoah; Marchisio; Vucinic.
Palermo (3-5-2): Sorrentino (Gk); Bergen, Donati, Aronica; Nélson, Barreto, Arevalo, Kurtic, Garcia; Ilicic, Miccoli. (bola/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prediksi Starting XI Lazio vs Juventus: Tudor Akhirnya Duetkan Vlahovic dan David?
Liga Italia 26 Oktober 2025, 16:00
-
Periode Berat AC Milan: Atalanta, AS Roma, hingga Inter Milan Menanti di Depan Mata
Liga Italia 26 Oktober 2025, 15:19
-
Prediksi Lazio vs Juventus 27 Oktober 2025
Liga Italia 26 Oktober 2025, 08:17
-
Prediksi Sassuolo vs AS Roma 26 Oktober 2025
Liga Italia 26 Oktober 2025, 08:15
LATEST UPDATE
-
Juventus dalam Krisis Terburuk Sejak 2009, Ini Kata Igor Tudor
Liga Italia 27 Oktober 2025, 08:16
-
Amukan Igor Tudor Usai Juventus Kalah dari Lazio: Dua Pemain Ini Kena Semprot!
Liga Italia 27 Oktober 2025, 07:54
-
Liverpool Memasuki Fase Krisis
Liga Inggris 27 Oktober 2025, 07:00
-
Resmi! FIFA ASEAN Cup Bakal Digelar di FIFA Matchday dan Diikuti 11 Negara
Asia 27 Oktober 2025, 06:57
-
Rizky Ridho Meriahkan Turnamen Usia Muda SPL Season 3
Bola Indonesia 27 Oktober 2025, 06:46
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 27 Oktober 2025, 06:07
-
Man of the Match Lazio vs Juventus: Ivan Provedel
Liga Italia 27 Oktober 2025, 04:54
-
Hasil Lazio vs Juventus: Tren Negatif Berlanjut, Bianconeri Kalah Lagi
Liga Italia 27 Oktober 2025, 04:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Striker Terbaik Versi Harry Kane, Nama Thierry Henry Tak Masuk Daftar
Editorial 24 Oktober 2025, 22:47
-
3 Manajer Premier League yang Kontraknya Habis pada Musim Panas 2026
Editorial 23 Oktober 2025, 21:39
-
10 Gelandang Tengah Terbaik di Dunia Saat Ini: Dari Vitinha hingga Mac Allister
Editorial 23 Oktober 2025, 20:56









