Rafael Leao tak Sabar Jalani Duel Inter Milan vs AC Milan
Dimas Ardi Prasetya | 15 September 2023 00:29
Bola.net - Bintang AC Milan Rafael Leao mengaku dirinya sudah tak sabar menantikan duel derby della Madonnina melawan Inter Milan pada akhr pekan ini.
Milan akan berduel lawan Inter di pekan keempat Serie A 2023/2024 di Giuseppe Meazza, Sabtu (16/09/2023) malam WIB. Rossoneri dihantui oleh hasil-hasil buruk yang mereka dapatkan dalam empat pertemuan terakhirnya di semua ajang kompetisi.
Milan kalah terus dari Inter dari empat pertemuan tersebut. Dua di antaranya di babak semifinal Liga Champions 2022/2023 lalu.
Di leg pertama mereka kalah 2-0. Di leg kedua, Inter kembali menang atas Milan dengan skor tipis 1-0.
Leao tak Sabar Hadapi Inter
AC Milan memang memiliki rekor kurang bagus saat melawan Inter Milan. Namun hal tersebut tak menghalangi Rafael Leao untuk menyambut duel derby itu dengan penuh semangat.
Leao mengaku dirinya sangat menantikan laga tersebut. Demikian juga penggawa skuad Milan.
“Ini selalu merupakan pertandingan yang hebat dan kedua tim bersemangat. Saya dan seluruh rekan satu tim saya menantikan pertandingan ini," serunya seperti dilansir Football Italia.
"Semoga tim terbaik menang," sambung Leao.
Gol Akrobatik ke Gawang Roma

Sebelum menghadapi Inter Milan, AC Milan berduel lawan AS Roma. Mereka menang dengan skor 2-1.
Salah satu gol Milan dicetak oleh Rafael Leao dengan aksi akrobatik. Leao mengaku dirinya sangat girang karena akhirnya bisa mencetak gol dengan teknik yang sangat sulit itu
“Saya telah mencoba beberapa saat untuk mencetak gol melalui tendangan salto dan itu adalah momen yang luar biasa ketika akhirnya gol itu tiba, terutama karena saya belum pernah mencetak gol di Stadio Olimpico. Bagi seorang pemain, tendangan overhead adalah cara paling memuaskan untuk mencetak gol,” klaimnya
Jadwal Milan Berikutnya
Pertandingan: Inter Milan vs AC Milan
Stadion: Giuseppe Meazza
Hari: Sabtu, 16 September 2023
Kickoff: 23.00 WIB
Jangan lupa Bolaneters, ikuti terus update berita AC Milan terbaru dan seputar sepak bola top Eropa, termasuk hasil dan klasemen terbaru Liga Italia hari ini di Bola.net. Kalian juga bisa lho memantau jadwal lengkap Serie A dan jadwal lengkap AC Milan di situs kebanggaan kalian ini. Jangan kelewatan ya.
Klasemen Serie A
(Football Italia)
Baca Juga:
- Milan Bisa Kalahkan Inter di Derby Della Madonnina, Ini Kuncinya
- Olivier Giroud Bisa Tampil di Derby Della Madonnina?
- Performa Sempurna AC Milan Terganggu Cedera
- Derby Della Madonnina: Legenda Milan Ini Akui Inter Kerap Bikin Rossoneri Menderita
- Manchester City Berencana Prioritaskan Rafael Leao
- Head to Head dan Statistik: Inter Milan vs AC Milan
- Hasil Lengkap, Klasemen, dan Top Skor Serie A 2023/2024
- Jadwal Lengkap Serie A 2023/2024
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
LATEST UPDATE
-
Prediksi Man United vs Fulham 1 Februari 2026
Liga Inggris 31 Januari 2026, 21:01
-
Prediksi Susunan Pemain Barcelona Lawan Elche: Blaugrana Jaga Tekanan di Papan Atas
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 19:56
-
Prediksi Susunan Pemain Liverpool vs Newcastle: Misi Bangkit The Reds di Anfield
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:44
-
Tempat Menonton Leeds vs Arsenal, Tayang di Mana?
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:30
-
Michael Carrick Tak Tutup Peluang Manchester United Bergerak di Akhir Bursa Transfer
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:07
-
Link Live Streaming Leeds vs Arsenal di Premier League
Liga Inggris 31 Januari 2026, 19:00
-
Langkah Cepat AC Milan Amankan Talenta Muda dari Hellas Verona
Liga Italia 31 Januari 2026, 17:47
-
Hasil Persis vs Persib Bandung: Andrew Jung Bawa Maung Bandung Nyaman di Puncak!
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:24
-
Link Live Streaming Madura United vs PSBS di BRI Super League
Bola Indonesia 31 Januari 2026, 17:12
-
Prediksi Susunan Pemain Arsenal Kontra Leeds: Misi Kembali Menjauh di Puncak
Liga Inggris 31 Januari 2026, 16:43
-
Belum Juga Menang di MotoGP, Pedro Acosta Kalem: Yang Penting Konsisten Podium Dulu
Otomotif 31 Januari 2026, 16:40
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 31 Januari 2026, 15:57
-
Barcelona Sepakat Perpanjang Kontrak Fermin Lopez, Masa Depan Lini Tengah Terjaga
Liga Spanyol 31 Januari 2026, 15:44
LATEST EDITORIAL
-
7 Klub yang Paling Berpeluang Merekrut Raheem Sterling Usai Berpisah dengan Chelsea
Editorial 30 Januari 2026, 13:06
-
7 Bintang Muda yang Mencuri Perhatian di Liga Champions 2025/26
Editorial 28 Januari 2026, 13:57
-
Arsenal di Ambang Sejarah Liga Champions, Mampukah Menyapu Bersih Fase Liga?
Editorial 28 Januari 2026, 13:46
-
5 Pemain yang Pernah Berseragam Borussia Dortmund dan Inter Milan
Editorial 27 Januari 2026, 16:30



