Roma Saingi Liverpool Untuk Pemain Madrid Ini
Serafin Unus Pasi | 29 Maret 2018 15:12
Bola.net - - Usaha Liverpool untuk mendapatkan Dani Ceballos dipastikan tidak akan berjalan mudah. Klub Serie A, AS Roma dikabarkan juga menaruh minat pada pemain Real Madrid tersebut.
Pada musim panas lalu, Real Madrid melakukan sebuah investasi. Mereka merekrut pemain yang digadang menjadi gelandang masa depan Timnas Spanyol, Dani Ceballos.
Ceballos sendiri tidak mendapatkan jam bermain yang cukup di Madrid musim ini. Ia hanya dua kali menajdi starter di La Liga sehingga ia dikabarkan akan angkat kaki dari Bernabeu musim depan.
Pemuda 21 tahun ini kabarnya masuk dalam radar Liverpool. Namun menurut penelusuran Talk Sport, ada tim lain yang meminati jasa Ceballos.
Mereka adalah AS Roma. Tim asal Ibukota Italia itu dikabarkan tertarik untuk menggunakan tenaga pemain Timnas U-21 Spanyol itu di musim panas nanti.
Peluang Roma untuk mendapatkan eks Real Betis itu cukup terbuka. Pasalnya direktur olahraga mereka, Monchi dikabarkan memiliki hubungan yang baik dengan Real Madrid sehingga ia optimis bisa membawa sang pemain ke Olimpico Stadium musim depan.
Baca Juga:
- Akhirnya! Stadion Baru Roma Akan Segera Dibangun
- Pallotta Senang Roma Ketemu Barcelona Di Liga Champions
- Monchi: Totti Adalah Pahlawan Super Di Roma
- Pellegrini Butuh Sosok Pemain Senior Di Timnas Italia
- Alisson Diakui Sebagai Penjaga Gawang Terbaik Di Dunia
- Pallotta Frustrasi Karena Roma Dianggap Seperti 'supermarket'
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Real Madrid vs Monaco: Kylian Mbappe dkk Pesta Setengah Lusin Gol
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:03
-
Gagal Bersinar di Old Trafford, Ugarte Bakal Ditukar dengan Bintang Muda Sunderland
Liga Inggris 21 Januari 2026, 04:59
-
Prediksi Marseille vs Liverpool 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Inter vs Arsenal 1-3: Proses Pendewasaan Nerazzurri
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:36
-
Kalah Duel Fisik dan Teknik, Chivu Sebut Level Arsenal Jauh di Atas Inter Milan
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:30
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Rapor Pemain Inter: Gol Roket Sucic Tak Cukup, Arsenal Pulang Tersenyum
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:06
-
Man of the Match Sporting CP vs PSG: Luis Suarez
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:19
-
Man of the Match Inter vs Arsenal: Gabriel Jesus
Liga Champions 21 Januari 2026, 07:05
-
Man of the Match Bodo/Glimt vs Man City: Jens Petter Hauge
Liga Champions 21 Januari 2026, 06:51
-
Man of the Match Real Madrid vs Monaco: Vinicius Junior
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:51
-
Hasil Copenhagen vs Napoli: Partenopei Gagal Menang Meski Unggul Jumlah Pemain
Liga Champions 21 Januari 2026, 05:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06






