Ronaldo Dipastikan Akan Tetap Main di Posisi Favoritnya
Dimas Ardi Prasetya | 26 Juli 2018 18:51
Bola.net - - Pelatih Juventus Massimiliano Allegri menegaskan ia akan tetap memainkan Cristiano Ronaldo di posisi favoritnya yakni di lini serang.
Ronaldo sudah menjadi bagian dari keluarga besar Juventus. Ia sudah resmi teken kontrak selama empat tahun dengan klub asal Turin itu sejak 10 Juli lalu.
Ia kini tercatat sebagai pemain di atas usia 30 tahun dengan biaya transfer paling besar. Perekrutannya juga tercatat sebagai rekor transfer di Italia.
Namun demikian ia masih belum ikut gabung latihan dengan skuat Bianconeri. Ia masih menjalani tur di Tiongkok dengan sponsornya.
Posisi

Setelah dipastikan pindah ke Juve, muncul pertanyaan terkait penempatan posisi Ronaldo dalam tim. Allegri akhirnya memberikan jawaban atas pertanyaan itu.
“Ronaldo akan bermain di mana ia selalu bermain, di sepertiga akhir lapangan,” tegasnya seperti dilansir Football Italia.
“Dan ia akan mencetak gol seperti biasanya, sambung Allegri.
Hal Indah

Sementara itu sebelumnya legenda sepakbola Italia, Andrea Pirlo, menyambut baik kesuksesan Juventus mendatangkan Ronaldo. Pirlo yakin bawah kehadiran pemain asal Portugal tersebut akan menghadirkan sesuatu yang indah.
Sebab meskipun kini sudah berusia 33 tahun, tak nampak ada penurunan pada level permainan CR7. Karena itu, Pirlo yakin masih ada tontonan indah yang dihadirkan oleh Ronaldo.
“Cristiano Ronaldo bisa membawa sesuatu yang ekstra untuk klub, sesuatu yang dibutuhkan oleh Juventus. Dia adalah pemain top, dia akan membuat perbedaan dan kita akan melihat sesuatu yang indah darinya,” klaimnya.
Berita Video

Paul Pogba dikabarkan ingin kembali ke Juventus karena Cristiano Ronaldo.
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Cristiano Ronaldo Menang Telak di Meja Hijau: Juventus Harus Bayar Rp165 Miliar
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:54
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
LATEST UPDATE
-
Toprak Razgatlioglu Kunjungi SMK di Jakarta Bareng Yamaha Jelang Debut di MotoGP 2026
Otomotif 20 Januari 2026, 15:29
-
Pemain Timnas Portugal Ini Jadi Pembelian Pertama Michael Carrick di MU?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 15:17
-
Jadwal Liga Champions Inter vs Arsenal: Jam Berapa dan Tayang di Mana?
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:07
-
Battle of WAGs Liga Champions 2025/2026: Inter vs Arsenal
Bolatainment 20 Januari 2026, 15:07
-
Inter Milan Ingin Hapus Kutukan Laga Besar saat Hadapi Arsenal di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 15:03
-
Christian Chivu Tegaskan Inter Milan Tahu Cara Hadapi Arsenal
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:49
-
3 Pemain Arsenal Absen Lawan Inter Milan, Siapa Saja?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 14:40
-
Jadwal Pertandingan Proliga 2026 Pekan Ketiga Putaran I di Bandung, 22-25 Januari 2026
Voli 20 Januari 2026, 14:35
-
Rekor Sempurna Arsenal Jadi Motivasi Hadapi Inter di Liga Champions
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:23
-
Inter Milan vs Arsenal: Ketika 'Pedang Italia' Berhadapan dengan 'Perisai Inggris'
Liga Champions 20 Januari 2026, 14:18
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06





