Saingi Barca, Inter Juga Minati Lucas Lima
Serafin Unus Pasi | 20 Juli 2017 10:52
Bola.net - - Klub Serie A, Inter Milan dikabarkan tertarik untuk merekrut gelandang Santos, Lucas Lima. Kubu Nerrazurri disebut tengah mengadakan negosiasi dengan sang agen untuk transfer sang pemain.
Gelandang berusia 27 tahun ini memang tampil apik bersama klub Brasil, Santos. Ia menjadi roh serangan Santos selama beberapa tahun terakhir sehingga mereka selalu menjadi klub top Brasil.
Performa apik Lima ini dikabarkan menarik perhatian Barcelona. Bintang El Blaugrana, Neymar bahkan secara terbuka mengajak mantan rekannya tersebut untuk bergabung dengan Barcelona untuk musim kompetisi yang akan datang.
Namun menurut laporan yang dilansir Tuttomercatoweb, keinginan Barca untuk merekrut Lima mendapat tantangan dari Italia. Kubu Inter Milan disebut juga menginginkan gelandang Timnas Brasil ini pada musim panas ini.
menurut laporan tersebut agen Lima, Kia Joorabchian sudah terbang ke Milan untuk bertemu dengan petinggi Inter. Mereka disebut tengah bernegosiasi mengenai kemungkinan transfer sang pemain pada musim panas ini.
Joorabchia nsendiri dikenal memiliki hubungan yang baik dengan Nerrazurri. Sebelumnya ia berhasil membawa dua pemainnya, Joao Mario dan Gabriel Barbosa untuk bergabung dengan La Beneamata.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 21-23 Oktober 2025
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:57 -
Man of the Match Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Denzel Dumfries
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:27 -
Man of the Match Barcelona vs Olympiakos: Fermin Lopez
Liga Champions 22 Oktober 2025, 08:05 -
Gak Jadi Main di Benua Lain! Laga Barcelona vs Villarreal di Miami Resmi Dibatalkan
Liga Spanyol 22 Oktober 2025, 06:47
LATEST UPDATE
-
Prediksi FCSB vs Bologna 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:17 -
Prediksi Freiburg vs FC Utrecht 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:35 -
Prediksi Lille vs PAOK 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 19:28 -
Prediksi Persib Bandung vs Selangor FC 23 Oktober 2025
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 18:14 -
Frankfurt Mencari Pijakan, Liverpool Berambisi Mempertahankan Superioritasnya
Liga Champions 22 Oktober 2025, 18:02 -
Tradisi Apik Monaco, Tren Positif Tottenham
Liga Champions 22 Oktober 2025, 17:21 -
Karya Jurnalistik Akan Masuk Revisi UU Hak Cipta, Menteri Hukum: Harus Dilindungi
News 22 Oktober 2025, 17:17 -
Luka Modric Akui Eks Real Madrid Ini Jadi Alasan Utamanya Pindah ke AC Milan
Liga Italia 22 Oktober 2025, 16:56 -
Cek Jadwal Aksi Pemain Indonesia di Liga Europa 2025/26: Tayang di Vidio
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 16:12
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04