Scudetto dan Coppa Sudah, Pjanic Inginkan Trofi Liga Champions
Afdholud Dzikry | 22 Mei 2017 10:45
Bola.net - - Gelandang Juventus, Miralem Pjanic mengatakan bahwa dirinya senang dengan kesuksesan Bianconeri meraih scudetto keenam beruntun mereka dan juga COppa Italia. Dia pun mulai menargetkan trofi Liga Champions.
Sebagaimana diketahui, hanya beberapa hari setelah Juventus memastikan gelar Coppa Italia kembali ke tangan mereka usai mengalahkan Lazio, Bianconeri meraih gelar kedua mereka musim ini.
Sebuah kemenangan telak tiga gol tanpa balas melawan Crotone di Juventus Stadium, memastikan tim asuhan Massimiliano Allegri tersebut meraih gelar scudetto keenam beruntun mereka.
Ini adalah pekan yang indah, terutama untuk scudetto. Itu adalah pekerjaan satu tahun penuh dan kami memasukkan begitu banyak ke dalamnya untuk mencapai kepuasan ini, ujarnya kepada Mediaset Premium.
Ini adalah hari yang luar biasa bagi kami para pemain dan klub. Hari pertama saya tiba di Juventus, Presiden klub mengatakan kepada saya bahwa dia ingin memecahkan rekor lima scudetto beruntun, sambungnya.
Namun, kami masih memiliki kemungkinan untuk memenangkan trofi ke-10 juga dan kami akan mencoba membawa pulang trofi Liga Champions, tandasnya.
Sebagai informasi, tiga gol kemenangan Juventus dicetak oleh Mario Mandzukic, Paulo Dybala dan ditutup oleh gol Alex Sandro.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:57
-
Memuji Duo Gabriel Jesus - Viktor Gyokeres, Mengklaim Arsenal Sudah Naik Level
Liga Champions 21 Januari 2026, 08:19
-
Prediksi Juventus vs Benfica 22 Januari 2026
Liga Champions 21 Januari 2026, 03:00
LATEST UPDATE
-
Kalahkan Inter dan Kunci 16 Besar UCL: Arsenal Kirim Pesan Kuat!
Liga Champions 21 Januari 2026, 16:09
-
Siaran Langsung Liga Champions: Juventus vs Benfica, Kick Off Jam 03.00 WIB
Liga Champions 21 Januari 2026, 15:56
-
Resmi! Vidio Tayangkan UFC di Indonesia
Olahraga Lain-Lain 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Spalletti Siap Adu Mekanik dengan Mourinho
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:31
-
Juventus vs Benfica: Misi Wajib Menang Bianconeri!
Liga Champions 21 Januari 2026, 14:05
-
Menuju Piala Dunia 2026: Tiga Aturan Baru Disiapkan, VAR dan Timewasting Jadi Fokus
Piala Dunia 21 Januari 2026, 14:02
-
Transformasi Khephren Thuram: Dari Pemuda Naif Jadi 'Monster' Lini Tengah Juventus
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:58
-
Atalanta vs Bilbao: Ederson Minta La Dea Berikan 110 Persen!
Liga Champions 21 Januari 2026, 13:42
-
Kontroversi Dalot vs Doku di Derby Manchester, Howard Webb Tegaskan VAR Sudah Tepat
Liga Inggris 21 Januari 2026, 13:30
-
Lupakan Mateta, Juventus Kini Selangkah Lagi Dapatkan Youssef En-Nesyri?
Liga Italia 21 Januari 2026, 13:29
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06







