Sedang Negosiasi, Berlusconi Minta Fans Milan Bersabar
Editor Bolanet | 31 Mei 2016 00:11
Negosiasi masih berjalan. Saya harus bertemu dengan para direktur yang sedang menyelesaikannya besok [pada hari Kamis depan]. Jadi saya belum bisa memberikan jawaban saat ini, kata Berlusconi seperti dilansir Football Italia.
Berlusconi yang telah menguasai klub berjuluk Rossoneri selama 30 tahun tersebut dipercaya akan menjual 70 persen sahamnya pada investor dari Tiongkok.
Melepas Milan kepada investor baru, karena akhir-akhir ini mereka gagal bersaing dengan klub Eropa lainnya. Hasilnya, mereka selalu absen dari kompetisi Eropa tiga musim terakhir. Hal ini membuat para suporter Milan menuntut agar Berlusconi lengser dari jabatannya sebagai presiden.
Sayangnya, berdasarkan yang kami perhatikan dari reaksi mereka akhir-akhir ini, mereka tak sabar dan tak mengenang [apa yang telah kami lakukan], jawab pria 73 tahun tersebut atas kritik padanya.
Mereka menyampaikan komentar yang tak menyenangkan dan tak memikirkan pencapaian Milan selama 30 tahun ini, tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
AC Milan Masih Malu-malu Bicara Scudetto
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:14
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 19 Januari 2026, 08:38
-
Milan vs Lecce: Rating Pemain Rossoneri dari Kemenangan Tipis di San Siro
Liga Italia 19 Januari 2026, 07:09
-
Man of the Match Milan vs Lecce: Niclas Fullkrug
Liga Italia 19 Januari 2026, 06:38
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
-
Bara Api di Old Trafford: Tensi Tinggi Roy Keane dengan Istri Michael Carrick
Liga Inggris 19 Januari 2026, 22:24
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




