Sneijder: Kepergian Saya Menguntungkan Bagi Semua
Editor Bolanet | 30 Desember 2012 00:01
Sneijder saat ini tengah terlibat perselisihan kontrak dengan manajemen. Dikabarkan bahwa pemain asal itu menolak tawaran klub, untuk menurunkan gaji sebesar kurang dari enam juta poundsterling per musim.
Salah satu akibatnya adalah ditepikannya Sneijder dari skuad Andrea Stramaccioni dalam beberapa bulan terakhir. Absennya Sneijder kian lama, karena sebelumnya ia baru menjalani pemulihan cedera.
Kini menjelang dibukanya bursa transfer Januari, Sneijder kembali menunjukkan indikasi untuk hengkang. Ia mengaku jika kepergiannya tidak akan merugikan siapa pun.
Jelas itu lebih baik bagi semua orang jika saya pergi pada bulan Januari, tutur Sneijder.
Jika hal itu tidak terjadi, maka saya akan bertahan. Saya memiliki kontrak hingga akhir Juni 2015 bersama Inter.
Sejak permasalahan ini terendus pihak luar, sejumlah klub besar Eropa langsung mengantre untuk menampung Sneijder. Beberapa klub Premier League serta dua klub kaya asal Prancis dan Rusia kabarnya sudah menyiapkan dana transfer Sneijder. (foti/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Gigit Jari, Bintang Incarannya Ini Pilih Bertahan di Juventus!
Liga Italia 14 Oktober 2025, 14:37 -
Amorim Minta Manchester United Bajak Pemain dari Inter Milan, Siapa tuh?
Liga Inggris 14 Oktober 2025, 12:59 -
Potensi Transfer Kejutan: Neymar Bisa ke Serie A Secara Gratis di Januari!
Piala Dunia 14 Oktober 2025, 12:42 -
Paulo Dybala Bisa Jadi Senjata Rahasia Roma Saat Hadapi Inter Milan
Liga Italia 14 Oktober 2025, 10:59
LATEST UPDATE
-
Barcelona Krisis Cedera, Lewandowski Dipastikan Absen di El Clasico
Liga Spanyol 15 Oktober 2025, 06:59 -
Menang 2-1 atas Uni Emirat Arab, Qatar Pastikan Tiket Piala Dunia 2026
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 05:36 -
Arab Saudi Lolos ke Piala Dunia 2026 Usai Tahan Imbang Irak 0-0 di Jeddah
Piala Dunia 15 Oktober 2025, 05:32 -
Pencarian Juventus akan Bek Kanan Berkualitas untuk Menambal Kelemahan
Liga Italia 15 Oktober 2025, 04:24 -
Badai Cedera Menerpa Barcelona Jelang El Clasico di Bernabeu
Liga Spanyol 14 Oktober 2025, 23:13 -
Kekuatan Penuh Real Madrid untuk El Clasico Pertama Musim Ini
Liga Spanyol 14 Oktober 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
5 Mantan Anak Buah Arsene Wenger yang Kini Menjadi Pelatih
Editorial 15 Oktober 2025, 00:03 -
Real Madrid Siap Cuci Gudang? 4 Pemain Ini Bisa Pergi Januari Nanti
Editorial 14 Oktober 2025, 17:33 -
5 Bek Tengah Tangguh yang Bisa Didapat Gratis pada 2026
Editorial 13 Oktober 2025, 17:23 -
6 Pemain Manchester United Bisa Gagal Tampil di Piala Dunia 2026
Editorial 13 Oktober 2025, 16:42