Spalletti Beri Dukungan Bela Domenico Cristico
Editor Bolanet | 29 Mei 2012 14:31
- Pelatih Zenit St Petersburg, Luciano Spalletti angkat suara untuk memberikan pembelaan kepada anak asuhnya, Domenico Criscito. Bek sayap Italia itu tengah dalam proses penyelidikan Polisi Italia terkait dengan skandal pengaturan skor yang lebih dikenal dengan 'Scommessopoli'.
Polisi Italia sebelumnya sudah menggeledah kamar Criscito di base camp latihan Italia pada awal minggu ini. Akibatnya pelatih Timnas Italia, Cesare Prandelli memutuskan untuk mencoret nama Criscito dari skuad sementara Italia untuk gelaran Euro 2012 mendatang.
Criscito sudah bertekad untuk membersihkan namanya, dan Spalletti memberikan dukungannya serta pujian kepada pemain yang direkrutnya musim panas lalu.
Polisi akan melakukan tugasnya dengan meneruskan penyelidikan, tetapi saya mengenal Criscito dan dia adalah pemain hebat dan juga pria hebat. Tak ada keraguan mengenai hal itu, saya bahkan bersedia memberikan leher saya untuknya, ucap Spalletti kepada Rai.
Sementara di tempat terpisah, Presiden , Giancarlo Abete juga memberikan komentar mengenai kejadian ini.
Jujur saja, saya sangat sedih mengenai apa yang terjadi dengan Criscito. Suatu hal yang adil jika dia diberi kesempatan untuk membersihkan namanya. Tetapi kejadian ini tentu menjadi saat yang buruk bagi Timnas Italia. (rai/mac)
Polisi Italia sebelumnya sudah menggeledah kamar Criscito di base camp latihan Italia pada awal minggu ini. Akibatnya pelatih Timnas Italia, Cesare Prandelli memutuskan untuk mencoret nama Criscito dari skuad sementara Italia untuk gelaran Euro 2012 mendatang.
Criscito sudah bertekad untuk membersihkan namanya, dan Spalletti memberikan dukungannya serta pujian kepada pemain yang direkrutnya musim panas lalu.
Polisi akan melakukan tugasnya dengan meneruskan penyelidikan, tetapi saya mengenal Criscito dan dia adalah pemain hebat dan juga pria hebat. Tak ada keraguan mengenai hal itu, saya bahkan bersedia memberikan leher saya untuknya, ucap Spalletti kepada Rai.
Sementara di tempat terpisah, Presiden , Giancarlo Abete juga memberikan komentar mengenai kejadian ini.
Jujur saja, saya sangat sedih mengenai apa yang terjadi dengan Criscito. Suatu hal yang adil jika dia diberi kesempatan untuk membersihkan namanya. Tetapi kejadian ini tentu menjadi saat yang buruk bagi Timnas Italia. (rai/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Melihat Timnas Italia yang Rapuh dan Lupa Cara Bertahan
Piala Dunia 7 Juni 2025, 09:54 -
Mudahnya Menjelaskan Kekalahan Telak 0-3 Timnas Italia dari Norwegia
Piala Dunia 7 Juni 2025, 08:59
LATEST UPDATE
-
Setelah Cetak Hat-trick Perdana, Fermin Lopez Pede Tatap Laga El Clasico
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:59 -
Hasil Union Saint-Gilloise vs Inter Milan: Tim Tamu Bantai Tuan Rumah Tanpa Ampun
Liga Champions 22 Oktober 2025, 04:35 -
Link Live Streaming Bayer Leverkusen vs PSG - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:04 -
Link Live Streaming Newcastle vs Benfica - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:02 -
Link Live Streaming PSV Eindhoven vs Napoli - Nonton Liga Champions/UCL di Vidio
Liga Champions 22 Oktober 2025, 01:01
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04