Szczesny Masuk Radar Juventus
Serafin Unus Pasi | 1 Juni 2017 18:30
Bola.net - - Juara bertahan Serie A, Juventus sudah mulai ambil ancang-ancang untuk mencari pengganti Gianluigi Buffon. Si Nyonya Tua dikabarkan tengah mempertimbangkan Wojciech Szczesny untuk menjadi suksesor Buffon di bawah mistar gawang Juventus.
Nama Gianluigi Buffon sudah menjadi andalan Juventus selama satu dekade terakhir. Ia bisa dikatakan tidak tergantikan di bawah mistar gawang Juventus hingga hari ini.
Namun Buffon sendiri sudah tidak muda lagi. Saat ini ia sudah berusia 39 tahun dan ia dipercaya kemungkinan besar akan pensiun seusai Piala Dunia 2018, sehingga Si Nyonya Tua harus bergerak cepat untuk mencari pengganti yang sepadan dari Buffon.
Menurut laporan yang dilansir Daily Mail, kubu Juventus kabarnya sudah menemukan kandidat ideal untuk menggantikan Buffon. Mereka disebut mengincar kiper Arsenal, Wojciech Szczesny untuk menjadi suksesor Buffon di masa depan.
Seperti yang sudah diketahui, selama dua musim terakhir Szczesny dipinjamkan Arsenal ke AS Roma. Di Roma, penampilan kiper 27 tahun ini bisa dikatakan cukup cemerlang sehingga kubu Giallorossi berhasil finish di posisi runner up Serie A musim ini.
Menurut laporan tersebut, Szczesny akan diberikan gaji sebesar 3,5 Juta Euro per musim jika ia bersedia pindah ke Turin. Namun sang pemain masih ragu-ragu untuk pindah, mengingat Piala Dunia sudah di depan mata, dan ia kemungkinan besar hanya menjadi pelapis Buffon di Juventus musim depan sehingga ia tengah berpikir masak-masak sebelum memutuskan menerima tawaran si Nyonya Tua.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Vinicius Jr ke Chelsea? Mantan Pemain The Blues Anggap Itu Sekadar Khayalan
Liga Inggris 19 Januari 2026, 19:39
-
Bernabeu Memanas, Vinicius Jr Kirim Kode Kuat Siap Pergi dari Real Madrid
Liga Spanyol 19 Januari 2026, 18:53
-
Di Bawah Thom Haye, Seberapa Mahal Nilai Layvin Kurzawa Dibanding Skuad Persib?
Bola Indonesia 19 Januari 2026, 17:55
-
Apa yang Salah dengan Eberechi Eze di Arsenal?
Liga Inggris 19 Januari 2026, 17:29
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26




