Terima Kasih Conti Pada Atalanta dan Gasperini
Gia Yuda Pradana | 20 Juli 2017 11:41
Bola.net - - Bergabung dengan AC Milan, tak serta-merta Andrea Conti melupakan mantan klubnya . Bek kanan 23 tahun Italia itu bahkan berterima kasih kepada Atalanta dan pelatih Gian Piero Gasperini yang telah mengubah hidupnya.
Conti memperkuat Atalanta dari tahun 2013 sebelum akhirnya diboyong Milan musim panas ini. Musim 2016/17 kemarin adalah musim di mana nama Conti mencuat.
Di bawah bimbingan Gasperini, Conti mencetak delapan gol dan mengukir lima buah assist dalam 33 penampilan di pentas Serie A. Conti turut berjasa membawa Atalanta finis peringkat empat.
Milan datang meminang, dan dia langsung menerimanya.
Atalanta? Saya akan selamanya berterima kasih kepada mereka dan Gasperini. Gasperini telah mengubah hidup saya, kata Conti seperti dikutip Football Italia.
Dia menarik keluar kemampuan dari dalam diri saya, yang sebelumnya saya sendiri tak yakin sanggup melakukannya. Saya akan berusaha mengeluarkan kembali performa itu di Milan.
Milan merekrut Conti dari Atalanta dengan nilai transfer sekitar €25 juta. Milan mengontraknya lima tahun sampai 30 Juni 2022.
Klik juga:
- Conti Bertekad Bayar Lunas Kepercayaan Milan
- Bonucci, Silva, Conti, Biglia Berangkat ke Tiongkok
- Defrel Antusias Sambut Petualangan Baru Dengan Roma
- Gabigol Berdedikasi Penuh Sambut Musim Baru
- Lulic dan Parolo Calon Kapten Baru Lazio
- Pioli: Vecino Ada Klausul Pelepasannya
- Agen Kondogbia Ungkap Minat PSG dan Barcelona
- Keita: Lazio Tak Mainkan Saya
- Gagal ke Juventus, Schick Berbelok ke Inter
- Verona Resmi Rekrut Kiper Leeds United
- Resmi, Danilo Cataldi Dari Lazio ke Benevento
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Saga Mike Maignan: Ada Kabar Positif dari AC Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 21:53
-
Debut Sempurna Donyell Malen di AS Roma: Gol, 3 Poin, dan Pujian Gasperini
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:57
-
Alexis Saelemaekers: Bikin Assist Mahal untuk Fullkrug, Keluar Lapangan Pincang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:39
-
Niclas Fullkrug: Gol Debut, Assist Mimpi, dan Pengakuan 100 Persen Bahagia di Milan
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:29
-
Fullkrug Cuma Butuh 3 Menit untuk jadi Pahlawan Milan, Pujian Allegri pun Datang
Liga Italia 19 Januari 2026, 14:18
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Inter vs Arsenal: Jam Berapa Siaran Langsung UCL Laga Ini?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:45
-
Kebangkitan Kobbie Mainoo Jadi Momen Emas bagi Ineos di Manchester United, Kok Bisa?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 17:11
-
Prediksi Slavia Praha vs Barcelona 22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 17:00
-
Marc-Andre ter Stegen Absen dari Barcelona, Segera Jalani Tes Medis di Girona
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 16:45
-
Daftar Pemain Barcelona untuk Laga Liga Champions Kontra Slavia Praha
Liga Champions 20 Januari 2026, 16:26
-
Michael Carrick Ingin Boyong Pemain Middlesbrough ini ke Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:22
-
Ian Wright Ngeri-ngeri Sedap Lihat Penampilan MU, Bakal Jadi Momok Bagi Arsenal!
Liga Inggris 20 Januari 2026, 16:03
LATEST EDITORIAL
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06








