Vecino Siap Kerja Keras Demi Fans
Serafin Unus Pasi | 11 Agustus 2017 11:14
Bola.net - - Matias Vecino mengaku senang bisa bergabung dengan Inter Milan pada musim panas ini. Vecino bertekad untuk bekerja keras di Inter demi membahagiakan para fans.
Gelandang berusia 25 tahun ini merupakan salah satu rekrutan Inter Milan pada musim panas ini. Ia didatangkan dari Fiorentina dengan mahar transfer mencapai 24 Juta Euro.
Saat membela Fiorentina, Vecino dikenal sebagai salah satu gelandang muda yang serba bisa. Ia juga memiliki performa yang bagus di lini tengah La Viola, di mana ia membuat 3 gol dan 4 assist dari total 26 penampilan di Serie A sehingga ada ekspektasi yang besar datang padanya.
Vecino merasa ia siap dengan segala ekspektasi itu dan ia bertekad bekerja keras untuk mewujudkan semua ekspektasi fans padanya. Saya rasa sangat normal ketika saya merasa tekanan di sini, buka Vecino di website resmi Inter Milan.
Kami mewakili banyak sekali fans Inter Milan, namun saya ingin mengemban tanggung jawab tersebut.
Saya menggunakan tekanan itu untuk mendorong saya untuk bermain semakin baik dari hari ke hari dan terus berkembang. Bermain di Stadion seperti San Siro selalu menjadi impian dari pemain sepakbola di manapun. tandas punggawa Timnas Uruguay.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dilema Juventus: Biaya Pemecatan Igor Tudor dan Beban Finansial Klub
Liga Italia 21 Oktober 2025, 21:47 -
Union SG vs Inter Milan: Improvisasi di Lini Depan sang Wakil Italia
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:44 -
Union SG vs Inter: Rotasi Ganda di Lini Tengah Nerazzurri
Liga Champions 21 Oktober 2025, 17:33 -
Link Streaming Union SG vs Inter Milan Hari Ini - Liga Champions 2025/2026
Liga Champions 21 Oktober 2025, 15:37
LATEST UPDATE
-
Prediksi Celta Vigo vs Nice 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 22:28 -
Erling Haaland Lampaui Rekor Cristiano Ronaldo, Cetak Gol 12 Laga Beruntun!
Liga Champions 22 Oktober 2025, 22:04 -
Prediksi AS Roma vs Viktoria Plzen 24 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:51 -
Hebatnya Kylian Mbappe: Jumlah Golnya Setara dengan Total Gol Juventus Musim Ini
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:46 -
Prediksi KRC Genk vs Real Betis 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 21:27 -
Sejarah Baru: Arsenal Raih 100 Kemenangan di Liga Champions
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:16 -
Arsenal Resmi Jadi 'Raja Bola Mati' di Eropa
Bola Indonesia 22 Oktober 2025, 21:08 -
Real Madrid vs Juventus: Duel Panas Dua Bintang Turki, Arda Guler dan Kenan Yildiz
Liga Champions 22 Oktober 2025, 21:01 -
Prediksi Go Ahead Eagles vs Aston Villa 23 Oktober 2025
Liga Eropa UEFA 22 Oktober 2025, 20:59
LATEST EDITORIAL
-
6 Kandidat Pengganti Igor Tudor di Juventus: Ada Eks Inter Milan
Editorial 21 Oktober 2025, 22:27 -
4 Pemain Baru Manchester United yang Bantu Ruben Amorim Taklukkan Liverpool di Anfield
Editorial 21 Oktober 2025, 22:04