Zanetti Pastikan Marotta Merapat ke Inter
Dimas Ardi Prasetya | 26 November 2018 20:12
Bola.net - - Wakil presiden Inter Milan Javier Zanetti mengkonfirmasikan bahwa Giuseppe Marotta akan merapat ke Giuseppe Meazza.
Marotta adalah mantan CEO Juventus. Delapan tahun lamanya ia mengabdi bagi tim yang berbasis di Turin tersebut.
Namun kontraknya tak lagi diperpanjang oleh Bianconeri. Setelah memastikan keluar dari Juve, Marotta disebut dilirik sejumlah klub.
Belakangan Inter disebut sebagai klub yang berpeluang paling besar untuk bisa mendapatkan jasanya. Namun Inter tak kunjung mengumumkan kapan Marotta akan segera resmi menjadi milik Nerrazurri.
Konfirmasi Zanetti
Marotta sepertinya memang belum resmi merapat ke Inter. Akan tetapi Zanetti menyebut bahwa Marotta sudah bekerja untuk membantu Nerrazurri agar berkembang jadi lebih besar dan lebih baik.
“Kami berbicara tentang seorang sutradara dengan pengalaman dan keahlian yang luar biasa, yang akan bergabung dengan tim eksekutif dan yang bekerja untuk membantu kami tumbuh,” serunya pada Sky Sport Italia.
Steven Zhang
Dalam kesempatan yang sama, Zanetti juga dimintai pendapatnya terkait presiden Inter yang baru yakni Steven Zhang. Pria asal Argentina ini menyebut pemuda berusia 27 tahun itu sudah makin menyatu dengan klub.
"Ia memberikan pesan yang luar biasa," puji Zanetti.
“Ia semakin melekat pada sejarah Inter. Saat ini kami harus mendukung tim selama bulan depan."
"Ada banyak pekerjaan yang harus dilakukan, tetapi kami berada di jalur yang benar," tandasnya.
Berita Video
Berita video time out tentang beberapa tragedi mengerikan yang pernah terjadi dalam dunia sepak bola.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 09:06
-
Prediksi Inter vs Pisa 24 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 08:00
-
Juventus Memang Sempat Kesulitan Menghadapi Benfica
Liga Champions 23 Januari 2026, 03:29
-
AC Milan Cari Pesaing Saelemaekers, Nama Eks Bek Arsenal Ini Muncul ke Permukaan
Liga Italia 23 Januari 2026, 02:59
-
Juventus di Hati Kenan Yildiz, Ikatan Kuat dengan Pelatih dan Suporter
Liga Italia 23 Januari 2026, 01:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Milan 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:29
-
Prediksi Juventus vs Napoli 26 Januari 2026
Liga Italia 23 Januari 2026, 23:08
-
Prediksi Arsenal vs Man United 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 22:12
-
Proliga 2026: Kalahkan Medan Falcons, Livin Mandiri Raih Kemenangan Perdana
Voli 23 Januari 2026, 21:59
-
Prediksi Barcelona vs Oviedo 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 21:55
-
Prediksi Crystal Palace vs Chelsea 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:48
-
Liverpool Mengintai, Thomas Frank Tegaskan Micky van de Ven Milik Tottenham
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:24
-
Prediksi Villarreal vs Real Madrid 25 Januari 2026
Liga Spanyol 23 Januari 2026, 20:05
-
Prediksi Bournemouth vs Liverpool 25 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 20:00
-
Live Streaming Inter vs Pisa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 23 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: Malut United vs Persik Kediri 24 Januari 2026
Bola Indonesia 23 Januari 2026, 19:38
-
Prediksi Man City vs Wolves 24 Januari 2026
Liga Inggris 23 Januari 2026, 18:28
LATEST EDITORIAL
-
5 Bintang Manchester United yang Bisa Bersinar di Bawah Michael Carrick
Editorial 23 Januari 2026, 06:04
-
9 Pemain yang Pernah Bermain untuk Inter Milan dan Arsenal
Editorial 20 Januari 2026, 14:06
-
6 Bek Tengah yang Bisa Datangkan Liverpool Setelah Kehilangan Marc Guehi
Editorial 20 Januari 2026, 13:05
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06


