Disebut Gantikan Wenger di Arsenal, Ini Komentar Bos Leipzig
Aga Deta | 3 Desember 2016 09:20
Bola.net - - Pelatih RB Leipzig Ralph Hasenhuttl memberikan tanggapan mengenai rumor yang mengkaitkan namanya dengan . Ia mengaku belum tertarik untuk menangani klub lain di luar Jerman.
Nama Hasenhuttl memang tengah menjadi perbincangan hangat setelah sukses membawa klub promosi RB Leipzig menjadi pemimpin klasemen sementara Bundesliga musim ini. Atas prestasi hebatnya itu, Hasenhuttl pun disebut akan menjadi pengganti Arsene Wenger di Arsenal.
Kontrak Wenger di Arsenal kebetulan akan habis pada akhir musim ini dan pelatih Prancis itu belum memberikan sinyal untuk tetap bertahan. Ada laporan di media Inggris yang mengatakan bahwa Hasenhuttl bakal menjadi suksesor Wenger setelah mengakhiri karir panjangnya di Arsenal. Namun, Hasenhuttl belum berminat meninggalkan klubnya.
Ini adalah cerita dengan penelusuran yang bagus. Ada banyak kebenaran dari rumor tersebut. Tapi saya pernah mendengar banyak pelatih yang bernasib buruk ketika menggantikan pelatih yang sudah lama mengabdi di Inggris,” kata Hasenhuttl seperti dilansir Soccerway.
Pernyataan saya tidak merusak reputasi saya ‘kan? Kami tidak perlu banyak memikirkan perihal rumor Arsenal. Saya merasa beruntung di Leipzig.”
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 16:18
-
Liverpool Siapkan Tawaran 1,5 Triliun untuk Bek Tottenham sebagai Pengganti Van Dijk
Liga Inggris 19 Januari 2026, 15:52
LATEST UPDATE
-
Usai Cabut dari Real Madrid, Tujuan Xabi Alonso Berikutnya Terungkap
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 04:30
-
Kabar Panas dari Stamford Bridge: Chelsea Siap Lepas Gelandang Juara Piala Dunia Ini
Liga Inggris 20 Januari 2026, 03:29
-
Prediksi Copenhagen vs Napoli 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:03
-
Prediksi Olympiakos vs Leverkusen 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:02
-
Prediksi Sporting CP vs PSG 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:01
-
Prediksi Inter vs Arsenal 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Tottenham vs Dortmund 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 03:00
-
Vinicius Dicemooh Fans Real Madrid, Kylian Mbappe tak Terima
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 01:15
-
Prediksi Bodo/Glimt vs Man City 21 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 00:45
-
Prediksi Kairat vs Club Brugge 20 Januari 2026
Liga Champions 19 Januari 2026, 22:30
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26







