Gianluigi Donnarumma Resmi Gabung PSG, Netizen: Bakal Flop, Madesu, Calon Badut Eropa
Ari Prayoga | 15 Juli 2021 05:55
Bola.net - Klub kaya raya Prancis, PSG akhirnya resmi mengumumkan perekrutan penjaga gawang muda Italia, Gianluigi Donnarumma pada Kamis (15/7/2021) dini hari WIB.
Lewat laman resmi mereka, PSG menyatakan bahwa Donnarumma direkrut secara gratis karena sebelumnya ia berstatus bebas agen usai tak memperpanjang kontrak di AC Milan.
PSG mengonfirmasi bahwa Donnarumma telah sepakat meneken kontrak berdurasi lima tahun alias hingga 30 Juni 2026 mendatang.
Netizen di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap bergabungnya Donnarumma ke PSG. Berikut beberapa di antaranya.
Serius bakal flop?
Ini sih udah hampir pasti
Ciee ngarep ya?
Suram bos
Makan makan nih
Benar juga sih
Milan sih pengennya bertahan, tapi...
Calon badut gitu?
Bisa jadi sih
Kira-kira ada wawancara gak ya?
Navas kasihan juga sih
Bakal kejadian beneran gak ya?
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal Liga Champions Pekan Ini Live di SCTV, 20-22 Januari 2026
Liga Champions 20 Januari 2026, 08:25
LATEST UPDATE
-
Madrid vs Monaco: Arbeloa Pasang Target 8 Besar UCL dan Misi Damai dengan Suporter
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:22
-
Gelandang Barcelona Ini Bakal Jadi Suksesor Casemiro di Manchester United?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 10:21
-
Mbappe Muak Lihat Rekannya di Madrid Dibully: Kritik Timnya, Jangan Orangnya!
Liga Spanyol 20 Januari 2026, 10:10
-
Carrick Effect! Kobbie Mainoo Putuskan Bertahan di MU
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:51
-
Real Madrid vs Monaco, Mbappe: Terima Kasih Mantan, Tapi Madrid Wajib Menang!
Liga Champions 20 Januari 2026, 09:50
-
Manchester United Incar Niko Kovac, Bagaimana Nasib Michael Carrick?
Liga Inggris 20 Januari 2026, 09:43
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Liverpool yang Bisa Ikuti Jurgen Klopp ke Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:24
-
4 Bek Tengah yang Bisa Jadi Target Chelsea di Bursa Januari: Ada Eks Real Madrid
Editorial 19 Januari 2026, 12:06
-
5 Kekalahan Terburuk Real Madrid di Copa del Rey Abad Ini
Editorial 16 Januari 2026, 10:19
-
5 Kandidat Pelatih Real Madrid Musim Depan: Zidane, Klopp, Siapa Lagi?
Editorial 15 Januari 2026, 07:26









